Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/agama

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata agama berdasarkan KBBI Online:

agama /aga·ma/ n ajaran, sistem yg mengatur tata keimanan (kepercayaan) dan peribadatan kpd Tuhan Yang Mahakuasa serta tata kaidah yg berhubungan dng pergaulan manusia dan manusia serta lingkungannya:
• agama Islam;
• agama Kristen;
• agama Buddha;

• agama samawi agama yg bersumberkan wahyu Tuhan, spt agama Islam dan Kristen;
beragama /ber·a·ga·ma/ v 1 menganut (memeluk) agama: saya beragama Islam dan dia beragama Kristen; 2 beribadat; taat kpd agama; baik hidupnya (menurut agama): ia datang dr keluarga yg beragama; 3 cak sangat memuja-muja; gemar sekali pd; mementingkan: mereka beragama pd harta benda;
keberagamaan /ke·ber·a·ga·ma·an/ n perihal beragama;
mengagamakan /meng·a·ga·ma·kan/ v menjadikan sbg penganut atau pemeluk suatu agama;
keagamaan /ke·a·ga·ma·an/ n yg berhubungan dng agama

Kata agama digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI pancang kalimat ke 6
ter·pan·cang v 1 sudah dipancang (tt tonggak, tiang pancang): beberapa tiang bendera ~ di depan gedung Sekretariat ASEAN; 2 sudah dipasangi pancang; sudah dipagar (dibatasi dsb) dng pancang: lahan untuk kompleks Perumnas itu sudah ~; 3 terpampang: di ruang tamu ~ lukisan almarhum Jenderal Sudirman; 4 berdiri tegak; terpaku; tertegun: orang asing itu ~ ketika melihat Candi Borobudur; 5 ki berurat berakar teguh-teguh: ajaran agama ~ dl kalbu umat Islam;
Referensi dari KBBI paham kalimat ke 12
paham kesektean semangat atau kecenderungan ke arah pengembangan sekte tertentu dl agama;
Referensi dari KBBI ustaz kalimat ke 1
us·taz Ar n 1 guru agama atau guru besar (laki-laki); 2 tuan (sebutan atau sapaan)
Referensi dari KBBI khalifah kalimat ke 1
kha·li·fah n 1 wakil (pengganti) Nabi Muhammad saw. setelah Nabi wafat (dl urusan negara dan agama) yg melaksanakan syariat (hukum) Islam dl kehidupan negara; 2 (gelar) kepala agama dan raja di negara Islam; 3 penguasa; pengelola: manusia diciptakan Allah sbg
Referensi dari KBBI intelektualisasi kalimat ke 2
intelektualisasi pemikiran agama Islam
Referensi dari KBBI wali kalimat ke 9
wali hakim Isl pejabat urusan agama yg bertindak sbg wali pengantin perempuan dl pernikahan jika pengantin perempuan tidak mempunyai wali;
Referensi dari KBBI alim kalimat ke 1
2alim n pegawai urusan agama di Banten atau Madura
Referensi dari KBBI selebran kalimat ke 1
se·leb·ran /sélebran/ n imam yg memimpin upacara misa (dl agama Katolik): maka mulailah upacara perecikan tembok luar kapel dilakukan oleh
Referensi dari KBBI mullah kalimat ke 1
mul·lah Ar n 1 tokoh agama; ulama; 2 sarjana; cendekiawan
Referensi dari KBBI konfesi kalimat ke 1
kon·fe·si /konfési/ n 1 pengakuan iman penganut agama: ia dinilai berniat mengubah

Posisi kata agama di database KBBI Online

afkir - afonia - aforisme - afotik - afrasia - afrikat - afrit - afrodisiak - afsun - afuah - afwah - aga - aga - aga - agah - agak - agak-agih - agal - agal - agalaksia - agam - agam - agama - agamais - agamawi - agamen - agamet - agami - agamis - agamogenesis - agan - agan - agan - agape - agar - agar-agar - agas - agel - agen - agenda - agens - agentif - agih - agil - agio

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.534.589 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?