Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/Boleh

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata Boleh berdasarkan KBBI Online:

boleh /bo·leh/ /boléh/ adv 1 diizinkan; tidak dilarang: anak-anak
• boleh menonton
; 2 dapat: ia belum
• boleh berdiri krn belum sehat benar
; 3 kl beroleh; mendapat: berdoalah, biar
• boleh anak raja
;

• boleh jadi barangkali; mungkin;
• boleh juga 1 dapat juga; 2 cak agak baik juga; tak berapa buruk; lumayan;
membolehkan /mem·bo·leh·kan/ v memperbolehkan;
bolehan /bo·leh·an/ a cak bagus; bermutu; bernilai: ia berasal dr sekolah yg lebih - dp kita;
memperbolehkan /mem·per·bo·leh·kan/ v memberi kesempatan (keleluasaan); mengizinkan: penjaga itu tidak - kita masuk;
kebolehan /ke·bo·leh·an/ n kepandaian; kemampuan; kebisaan: artis-artis cilik memperlihatkan -nya di atas pentas;
seboleh-bolehnya /se·bo·leh-bo·leh·nya/ adv sedapat-dapatnya: - kita jangan sampai menyusahkan orang lain

Posisi kata Boleh di database KBBI Online

bokca - bokek - boko - bokoh - bokong - bokong - bokop - bokor - bokot - boks - boksen - bokser - bokset - boksu - boku - bol - bol - bol - bola - bolak - bolak-balik - bolang-baling - boleh - bolero - bolero - bolide - boling - bolometer - bolong - bolos - bolos - bolot - bolotu - bolpoin - bolsak - bolu - bom - bom - bomantara - bombai - bombardemen - bombardir - bombas - bombastis - bomber

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.672.916 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?