Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata tikam berdasarkan KBBI Online:

1tikam /1ti·kam/ n tusukan (dng barang yg tajam, msl keris atau tombak); luka kena
• tikam ,
luka krn tertusuk senjata tajam;

• tikam membunuh tusukan senjata yg menyebabkan kematian;
bertikam-tikaman /ber·ti·kam-ti·kam·an/ v saling menusuk dng senjata tajam: kedua pemuda itu bertikam-tikaman krn berselisih paham;
menikam /me·ni·kam/ v 1 menusuk dng senjata tajam: ia berhasil menikam lambung lawannya; 2 ki melukai (hati, perasaan): ucapannya itu benar-benar menikam hatiku;
tikam-menikam /ti·kam-me·ni·kam/ v bertikam-tikaman;
menikamkan /me·ni·kam·kan/ v 1 menusukkan (senjata tajam) ke: salah seorang dr perampok itu menikamkan goloknya ke leher korbannya; 2 ki mengajukan pertanyaan dsb dng tiba-tiba (biasanya dng keras atau pedas): pemuda itu bangkit dan menikamkan pertanyaan;
tertikam /ter·ti·kam/ v (sudah) ditikam; kena tikam: Datuk Mantari mati beberapa jam setelah tertikam lawannya;
tikaman /ti·kam·an/ n hasil menikam; tusukan (dng senjata tajam): dia melompat untuk mengelakkan tikaman lawannya;
pertikaman /per·ti·kam·an/ n 1 perbuatan (hal) bertikam; perkelahian dng bertikaman; 2 orang yg membawa tombak;
penikam /pe·ni·kam/ n 1 orang yg menikam: penikamnya sudah tertangkap; 2 alat (senjata) untuk menikam: setelah diteliti benda yg dipakai sbg penikam lawannya ternyata sebuah belati;
penikaman /pe·ni·kam·an/ n proses, cara, perbuatan menikam(kan): peristiwa penikaman itu mulai disidangkan

Kata tikam digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI kotaklema kalimat ke 1
ko·tak·le·ma n ikan laut yg besar bernapas dng paru-paru; ikan paus: lelaki tua itu dikenal sbg tukang tikam
Referensi dari KBBI tikam kalimat ke 8
ter·ti·kam v (sudah) ditikam; kena tikam: Datuk Mantari mati beberapa jam setelah ~ lawannya;
Referensi dari KBBI tikam kalimat ke 2
tikam dadu main dadu;
Referensi dari KBBI suduk kalimat ke 1
2su·duk ? 2sodok

Posisi kata tikam di database KBBI Online

tiara - tiarap - tib - tiba - tiban - tiba-tiba - tidak - tidur - tifa - tifus - tiga - tigari - tigas - tihang - tihul - tijak - tijaniah - tik - tik - tik - tika - tikai - tikam - tikam - tikar - tikas - tikas - tike - tike - tiket - tikim - tikpi - tiku - tikung - tikus - tilam - tilan - tilang - tilap - tilas - tilawah - tilawat - tilde - tile - tilgrap

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.260 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir