Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata telah berdasarkan KBBI Online:

1telah /1te·lah/ adv sudah (untuk menyatakan perbuatan, keadaan dsb yg sempurna, lampau, atau selesai): ia
• telah pergi dan tidak akan kembali lagi; mereka
• telah membeli karcis
;
setelah /se·te·lah/ adv sesudah: setelah makan, ia langsung berangkat ke sekolah

Kata telah digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI lego kalimat ke 1
le·go /légo/ v, me·le·go v cak mengoperkan (barang dsb); memindahtangankan; menjual: ia telah ~ barang-barangnya agar dapat membayar utang-utangnya;
Referensi dari KBBI ronta kalimat ke 1
ron·ta, me·ron·ta v bergerak sekuat-kuatnya hendak melepaskan diri (dr pegangan, ikatan, dsb): meskipun telah diikat tangannya, masih juga ~ hendak lepas; pikirannya (hatinya) ~ , selalu gelisah;
Referensi dari KBBI dinosaurus kalimat ke 1
di·no·sa·u·rus n binatang raksasa dr zaman prasejarah yg termasuk kelompok reptilia bumi (pemakan daging ataupun pemakan tumbuhan) yg kini telah musnah
Referensi dari KBBI diploma kalimat ke 1
dip·lo·ma n surat keterangan resmi yg menyatakan telah tamat sekolah (lulus ujian dsb): para pelamar diminta membawa
Referensi dari KBBI hudud kalimat ke 1
hu·dud n Isl hukum yg telah ditentukan bentuk dan kadarnya oleh Allah Swt., spt hukum potong tangan bagi pencuri
Referensi dari KBBI ulur kalimat ke 5
meng·u·lur-u·lur v 1 memanjang-manjangkan (waktu perundingan dsb); menunda-nunda (janji, persetujuan, dsb): kerjakanlah tugasmu sekarang, jangan ~ waktu; 2 cak menafsirkan (pasal dl undang-undang, ayat-ayat dl kitab suci, perjanjian, dsb) dng sekehendak hati (diperluas atau dipersempit maknanya dsb): pembela telah ~ pasal-pasal yg dituduhkan jaksa untuk membebaskan terdakwa;
Referensi dari KBBI sinetron kalimat ke 3
me·nyi·net·ron·kan v memfilmkan sandiwara atau drama yg dibuat khusus untuk ditayangkan di media elektronik spt televisi: dia telah – “Aladin” dl lima seri;
Referensi dari KBBI serap kalimat ke 3
me·nye·rap v 1 masuk ke dl melalui liang renik (terutama tt barang cair); meresap; merembes: air lebih cepat - ke dl tanah pasir; 2 mengisap (tt suatu benda thd barang cair): kertas semacam ini mudah - tinta; 3 ki masuk (meresap) benar-benar (ke dl badan, hati, dsb): dinginnya - sampai ke tulang; kepercayaan yg sudah - ke dl hati; 4 ki amat mesra (tt persahabatan); 5 ki membawa masuk sehingga spt menjadi sendiri (tt budaya asing dsb): bahasa kita telah - unsur-unsur asing;
Referensi dari KBBI tanda kalimat ke 43
tanda terima surat sbg pernyataan telah menerima uang (kuitansi) atau barang (faktur);
Referensi dari KBBI hak kalimat ke 1
4hak n logam berkait (sepasang) untuk mengancingkan pinggang celana atau baju perempuan

Posisi kata telah di database KBBI Online

tekua - tekuk - tekuk - tekukur - tekun - tekung - tekup - tekur - tel - tela - tela - tela - tela - tela - tela - telaah - telabang - telabat - telacak - teladan - teladas - telaga - telah - telah - telajak - telak - telakan - telakup - telampung - telan - telancang - telang - telang - telang - telangkai - telangkai - telangkup - telanjang - telanjur - telantar - telap - telap - telapa - telapak - telas

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.537.444 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir