Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata tegun berdasarkan KBBI Online:

1tegun /1te·gun/ v, bertegun /ber·te·gun/ v berhenti sebentar: dahan menganjur tempat tupai bertegun;
menegun /me·ne·gun/ v bertegun;
tertegun /ter·te·gun/ v (tiba-tiba) berdiri tegak (tidak bergerak, tercengang, dsb): orang desa itu tertegun melihat mobil bersimpang siur di jalan raya; 2 terhenti; (sekonyong-konyong) berhenti atau terdiam: tiba-tiba ia berhenti dan tertegun melihat orang datang menghampirinya;
tertegun-tegun /ter·te·gun-te·gun/ v terhenti-henti; tertahan-tahan; sebentar-sebentar berhenti: begitu memasuki halaman rumah bekas istrinya, hatinya berdebar-debar dan langkahnya tertegun-tegun; suaranya tertegun-tegun

Posisi kata tegun di database KBBI Online

tega - tegah - tegak - tegal - tegal - tegal - tegang - tegap - tegap - tegar - tegar - tegar - tegari - tegarun - tegas - tegel - tegil - tegmen - tegor - teguh - teguk - teguk - tegun - tegun - tegur - teh - teisme - teja - teja - teji - tekateki - teka - tekaan - tekad - tekah - tekak - tekak - tekalak - tekam - tekan - tekang - tekap - tekap - tekar - tekat

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.822 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir