Definisi atau arti kata sumber berdasarkan KBBI Online:
sumber /
sum·ber/
n 1 tempat keluar (air atau zat cair); sumur:
ia mengambil air di
• sumber; di laut sekitar pulau itu ditemukan
• sumber minyak; 2 asal (dl berbagai arti):
ia berusaha mendekati dan menemukan
• sumber bunyi yg memesonanya; kabar itu didapatnya dr
• sumber yg boleh dipercaya;
• sumber
belajar orang yg dapat dijadikan tempat bertanya tt berbagai pengetahuan;
• sumber
bunyi tempat asal bunyi;
• sumber
daya 1 faktor produksi terdiri atas tanah, tenaga kerja, dan modal yg dipakai dl kegiatan ekonomi untuk menghasilkan barang jasa, serta mendistribusikannya;
2 bahan atau keadaan yg dapat digunakan manusia untuk memenuhi keperluan hidupnya;
3 segala sesuatu, baik yg berwujud maupun yg tidak berwujud, yg digunakan untuk mencapai hasil, msl peralatan, sediaan, waktu, dan tenaga;
• sumber
daya alam potensi alam yg dapat dikembangkan untuk proses produksi;
• sumber
daya manusia potensi manusia yg dapat dikembangkan untuk proses produksi;
• sumber
daya mineral kekayaan mineral yg ada di alam;
• sumber
hukum segala sesuatu yg berupa tulisan, dokumen, naskah, dsb yg digunakan oleh suatu bangsa sbg pedoman hidupnya pd masa tertentu;
• sumber
hukum internasional 1 perjanjian internasional;
2 kebiasaan internasional;
3 asas umum dr hukum yg diakui oleh bangsa yg beradab;
4 putusan hakim dan ajaran para sarjana hukum internasional yg ternama mengenai peristiwa tertentu dl hubungan internasional;
• sumber
infeksi Bio 1 pusat penyebaran kuman penyakit;
2 tumbuhan atau hewan yg menderita penyakit dan dapat menjadi sumber kuman penyakit yg sewaktu-waktu dapat menyebar ke tempat lain;
bersumber /
ber·sum·ber/
v berasal:
penyakit jiwa yg dideritanya itu - dr perasaan yg tertekan
Kata sumber digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI dapat kalimat ke 21
~ akomodasi pendapatan yg digunakan untuk kebutuhan makan, tempat tinggal, pajak, dsb; ~ akunan Man penerimaan yg pd penutupan buku masih berupa tagihan; ~ bersih pendapatan sesudah dikurangi biaya; ~ bruto pendapatan sebelum dikurangi biaya; ~ masyarakat pendapatan bersih masyarakat ditambah dng upah keluarga yg layak, upah tenaga luar dl bentuk uang atau bahan, dan pajak; ~ neto pendapatan bersih setelah dikurangi pajak, biaya, dsb; ~ per kapita Ek pendapatan nasional dibagi jumlah penduduk; ~ rumah tangga harta yg diterima oleh sebuah rumah tangga sbg hasil dr seluruh usaha semua warganya; ~ tenaga pendapatan petani dikurangi bunga modal sendiri; ~ tenaga kerja pendapatan yg diperoleh seorang buruh tani dl jangka waktu tertentu; ~ umum penerimaan suatu negara yg bersumber dr pajak dan sumber lainnya untuk membiayai kepentingan umum;
Referensi dari KBBI taksis kalimat ke 2
taksis negatif menjauhi sumber rangsangan;
Referensi dari KBBI perigi kalimat ke 1
pe·ri·gi n sumur; sumber (air):
Referensi dari KBBI syafii kalimat ke 1
Sya·fii n mazhab ilmu fikih yg dipelopori oleh Muhammad bin Idris asy-Syafii dng sumber hukum, yaitu Alquran, sunah Rasul (hadis), ijmak, kias, dan istidlal;
Referensi dari KBBI positif kalimat ke 9
positif; 6 n potret yg sudah jadi (bukan klise atau film); 7 a Fis bermuatan listrik lebih tinggi dp yg lain (tt kutub), yg merupakan sumber arus listrik; 8 a tidak menyangkal (membantah, dsb); mengiakan (tt kalimat, pernyataan, ucapan, dsb): kalimat
Referensi dari KBBI dapat kalimat ke 15
ter·da·pat v diperoleh; didapati; ditemukan; ada: di negeri itu banyak ~ sumber minyak bumi; dl pasal ini ~ kekeliruan;
Referensi dari KBBI telaga kalimat ke 2
telaga yg jernih mengalir air yg keruh; 3 Min sumur pengeboran sumber minyak tanah;
Referensi dari KBBI halusinasi kalimat ke 1
ha·lu·si·na·si n Psi pengalaman indra tanpa adanya perangsang pd alat indra yg bersangkutan, msl mendengar suara tanpa ada sumber suara tsb
Referensi dari KBBI rujuk kalimat ke 4
ru·juk·an n 1 keterangan lanjutan mengenai suatu hal; 2 bahan sumber yg dipakai untuk mendapatkan keterangan lebih lanjut; acuan; referensi
Referensi dari KBBI sumur kalimat ke 1
su·mur n 1 sumber air buatan, dng cara menggali tanah; perigi:
Posisi kata sumber di database KBBI Online
suluk -
suluk -
sulung -
sulung -
sulup -
sulur -
sulur -
sulut -
sum -
sumah -
sumanda -
sumangat -
sumarah -
sumarak -
sumasi -
sumba -
sumbang -
sumbang -
sumbangsih -
sumbar -
sumbat -
sumbel -
sumber -
sumbi -
sumbi -
sumbing -
sumbu -
sumbu -
sumbu -
sumbuk -
sumbul -
sumbul -
sumbung -
sumbur -
sumbut -
sumeh -
sumengit -
sumengit -
sumilir -
sumir -
sumirat -
sumo -
sumpah -
sumpah -
sumpah-sumpah