Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata prinsip berdasarkan KBBI Online:

prinsip /prin·sip/ n asas (kebenaran yg menjadi pokok dasar berpikir, bertindak, dsb); dasar;

• prinsip deskripsi asas perbedaan;
• prinsip konvensi asas persesuaian;
berprinsip /ber·prin·sip/ v mempunyai (menganut) prinsip

Kata prinsip digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI oportunisme kalimat ke 1
opor·tu·nis·me n paham yg semata-mata hendak mengambil keuntungan untuk diri sendiri dr kesempatan yg ada tanpa berpegang pd prinsip tertentu
Referensi dari KBBI prosedur kalimat ke 2
prosedur semu Ling metode analisis bahasa yg konon mengikuti prinsip ilmiah, tetapi dl kenyataannya melanggar krn asumsi penyelidikan tidak konsisten atau krn sulit dilaksanakan dl praktik
Referensi dari KBBI birama kalimat ke 2
birama terner birama yg mempunyai prinsip bahwa setiap birama mempunyai tiga ketukan, msl birama 2/3, 3/4, dan 9/8
Referensi dari KBBI bor kalimat ke 10
- darat Pet pengeboran minyak atau gas yg dilakukan di darat; - lepas pantai Pet pengeboran minyak atau gas di laut atau di danau besar; - terarah pengeboran yg sengaja menyimpangkan arah lubang bor untuk menghindari halangan dng membuat perpotongan tambahan atau menuju arah yg berbeda dr semula; - tumbuk pengeboran yg menggunakan prinsip tumbukan batang bor dng mata bornya pd batuan
Referensi dari KBBI bilineal kalimat ke 1
bi·li·ne·al /bilinéal/ a Huk berkenaan dng prinsip keturunan yg memperhitungkan hubungan kekerabatan melalui penghubung pria untuk sejumlah hak dan kewajiban tertentu
Referensi dari KBBI taksonomi kalimat ke 1
tak·so·no·mi n 1 klasifikasi bidang ilmu; kaidah dan prinsip yg meliputi pengklasifikasian objek; 2 cabang biologi yg menelaah penamaan, perincian, dan pengelompokan makhluk hidup berdasarkan persamaan dan pembedaan sifatnya; 3 Ling klasifikasi unsur bahasa menurut hubungan hierarkis; urutan satuan fonologis atau gramatikal yg dimungkinkan dl satuan bahasa
Referensi dari KBBI atur kalimat ke 10
~ delisting n peraturan pencoretan saham dr bursa; ~ hukum prinsip yg menyatakan bahwa keunggulan hukum membatasi pejabat negara dl menyelenggarakan kekuasaannya; ~ pemerintah bentuk perundang-undangan yg dibuat atau ditetapkan oleh presiden untuk melaksanakan undang-undang; ~ presiden peraturan yg dikeluarkan oleh presiden untuk melaksanakan ketetapan presiden;
Referensi dari KBBI kaidah kalimat ke 4
kaidah Behaghel pertama Ling prinsip dl pengelompokan kata bahwa apa yg secara mental berkelompok akan dikelompokkan secara sintaktis;
Referensi dari KBBI biofisika kalimat ke 1
bi·o·fi·si·ka n ilmu yg berkaitan dng penerapan prinsip (hukum) dan metode fisika dl masalah biologi
Referensi dari KBBI teguh kalimat ke 2
teguh buatannya; 2 kuat berpegang (pd adat, janji, perkataan): prinsip yg dianut dl ketentuan yg lama masih

Posisi kata prinsip di database KBBI Online

prevalensi - preventif - prewangan - pria - priagung - priayi - pribadi - pribumi - prihatin - prima - primadona - primas - primata - primbon - primer - primitif - primogenetur - primordial - primordialisme - primpen - pringas-pringis - pringgitan - prinsip - prinsipiil - prioritas - pripih - pris - prisma - prit - privasi - privat - privatisasi - prive - privilese - priyagung - priyayi - pro - pro - pro - proforma - proaktif - probabilitas - problem - problematik - procot

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.669.570 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir