Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata menghalau berdasarkan KBBI Online:

halau /ha·lau/ v, menghalau /meng·ha·lau/ v 1 menyuruh pergi; mengusir: mereka menghalau burung di sawah dng bunyi-bunyian; 2 menggiring: gembala menghalau kambingnya masuk ke kandang;
penghalau /peng·ha·lau/ n 1 orang yg menghalau; 2 alat untuk menghalau;
penghalauan /peng·ha·lau·an/ n proses, cara, perbuatan menghalau; pengusiran: penghalauan gerombolan gajah dilakukan dng bantuan penduduk setempat

Kata menghalau digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI gusah kalimat ke 1
gu·sah, meng·gu·sah Jw v menghalau; mengusir
Referensi dari KBBI incit kalimat ke 2
meng·in·cit·kan v mengusir; mengenyahkan; menghalau;
Referensi dari KBBI gebah kalimat ke 1
ge·bah v, meng·ge·bah v menggertak; mengusik; menghalau: mereka ~ pengemis itu; pasukan anti huru-hara itu membubarkan kerumunan orang spt ~ lalat saja
Referensi dari KBBI kibas kalimat ke 5
ki·bas·an n gerakan mengibas(kan): ~ ekor kuda itu gunanya untuk menghalau lalat-lalat yg mengganggu
Referensi dari KBBI angkusa kalimat ke 1
ang·ku·sa n tongkat gancu (tongkat berpengait untuk menghalau gajah, rusa)
Referensi dari KBBI usir kalimat ke 1
usir v, meng·u·sir v 1 menyuruh pergi dng paksa; menyuruh (orang lain) meninggalkan tempat; menghalau: ia sudah ~ anak-anak nakal itu dr rumahnya; kami tidak ~ mu, tetapi hanya sekadar memberi tahu; 2 kl mengejar; memburu;
Referensi dari KBBI kubu kalimat ke 3
kubu pertahanan telah jatuh ke tangan musuh; 3 tempat yg diberi berpagar kuat-kuat (untuk menangkap gajah dsb): mereka menghalau kawanan gajah ke dl
Referensi dari KBBI giring kalimat ke 1
3gi·ring a jinak dan dapat pulang masuk kandang sendiri (tt merpati): burung merpati yg sudah
Referensi dari KBBI garah kalimat ke 1
2ga·rah Mk v, meng·ga·rah v menakut-nakuti (burung di sawah dsb); menghalau; mengusir
Referensi dari KBBI selayun kalimat ke 1
se·la·yun n tali yg direntangkan di sawah yg digantungi orang-orangan (daun-daunan, kain-kainan, dsb) untuk menghalau burung

Posisi kata menghalau di database KBBI Online

hak - hakaik - hakam - hakikat - hakiki - hakim - hakim - hakimah - hakuladam - hakulah - hakulyakin - hal - hal - hala - halai-balai - halaik - halakah - halal - halalbihalal - halaman - halaman - halang - halau - halazon - halba - haleluya - halia - halilintar - halim - halimbubu - halimun - halimunan - halipan - halitosis - halkah - halma - halo - halo - halobion - halofili - halofit - halofita - halofob - halogen - halogenasi

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.672.640 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir