Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata komisi berdasarkan KBBI Online:

1komisi /1ko·mi·si/ n 1 sekelompok orang yg ditunjuk (diberi wewenang) oleh pemerintah, rapat, dsb untuk menjalankan fungsi (tugas) tertentu: ia menjadi anggota
• komisi khusus untuk menyelidiki kecelakaan kapal terbang tsb;
2 imbalan (uang) atau persentase tertentu yg dibayarkan krn jasa yg diberikan dl jual beli dsb; 3 barang dagangan yg dititipkan untuk dijualkan kpd seseorang;

• komisi Pemilihan Umum lembaga atau badan yg dibentuk oleh presiden yg terdiri atas wakil pemerintah dan partai politik untuk melaksanakan pemilihan umum, dipimpin oleh seorang ketua dr salah satu wakil tsb

Kata komisi digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI kamsen kalimat ke 1
kam·sen /kamsén/ n cak uang komisi
Referensi dari KBBI komisi kalimat ke 2
komisi ke Aceh;
Referensi dari KBBI rekomendasi kalimat ke 3
me·re·ko·men·da·si v memberikan rekomendasi; menasihatkan; menganjurkan: komisi ini telah ~ pembentukan dewan pengawas keuangan
Referensi dari KBBI lajnah kalimat ke 1
laj·nah n panitia; komisi: dl organisasi partai, ia menjabat sbg ketua
Referensi dari KBBI barang kalimat ke 31
barang komisi barang dagangan yg dijualkan (untuk orang lain) dng memperoleh imbalan (komisi);
Referensi dari KBBI kurtase kalimat ke 1
kur·ta·se n Dag upah yg diberikan kpd makelar; komisi
Referensi dari KBBI makelar kalimat ke 3
makelar devisa orang yg menjualbelikan alat pembayaran luar negeri atas dasar komisi atau rekeningnya sendiri;
Referensi dari KBBI benda kalimat ke 13
per·ben·da·an n hal yg berhubungan dng (urusan) barang-barang (harta benda): ia duduk sbg anggota komisi - perusahaan;
Referensi dari KBBI persekot kalimat ke 2
persekot sepuluh ribu rupiah; 2 pembayaran tunai di muka atas penyerahan barang atau jasa yg harus dipertanggungjawabkan penerima pd suatu tanggal kemudian; 3 pembayaran atas suatu kontrak sebelum berakhir; 4 pembayaran upah, gaji, atau komisi sebelum waktunya;
Referensi dari KBBI makelar kalimat ke 2
makelar; 2 orang atau badan hukum yg berjual beli sekuritas atau barang untuk orang lain atas dasar komisi;

Posisi kata komisi di database KBBI Online

kombusio - komedi - komedian - komendur - komeng - komensal - komensalisme - komentar - komentator - komersial - komersialisasi - komet - komfortabel - komidi - komik - komikal - komikus - kominusi - komis - komisar - komisariat - komisaris - komisi - komisi - komisioner - komisura - komit - komite - komitmen - komkoma - komoditas - komoditi - komodo - komodor - kompak - kompanyon - komparasi - komparatif - komparator - kompartemen - kompas - kompas - kompatibel - kompatibilitas - kompatriot

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.822 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir