Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata kekeluargaan berdasarkan KBBI Online:

keluarga /ke·lu·ar·ga/ n 1 ibu dan bapak beserta anak-anaknya; seisi rumah: seluruh
• keluarganya pindah ke Bandung;
2 orang seisi rumah yg menjadi tanggungan; batih: ia pindah ke Jakarta bersama
• keluarganya;
3 (kaum
• keluarga ) sanak saudara; kaum kerabat: ia sering berkunjung ke Jakarta krn banyak
• keluarganya tinggal di sana;
4 satuan kekerabatan yg sangat mendasar dl masyarakat;

• keluarga batih Antr keluarga yg hanya terdiri atas suami, istri (suami atau istri) dan anak; keluarga inti;
• keluarga berantakan keluarga yg integritas, hubungan akrab, dan solidaritasnya telah rusak oleh ketegangan dan konflik;
• keluarga berencana gerakan untuk membentuk keluarga yg sehat dan sejahtera dng membatasi kelahiran;
• keluarga besar keluarga yg tidak hanya terdiri atas suami, istri, dan anak, tetapi juga mencakup adik, kakak ipar, keponakan, dsb:
• keluarga bilateral Antr keluarga yg didasarkan pd hubungan kekerabatan dr pihak ayah dan pihak ibu;
• keluarga elementer keluarga yg terdiri atas suami, istri, dan anak-anak;
• keluarga inti keluarga batih;
• keluarga kerajaan seluruh kerabat raja atau ratu yg sedang berkuasa di dl suatu kerajaan
• keluarga luas satuan kerabat yg terdiri atas beberapa orang, yg berasal dr kerabat dekat suami istri;
• keluarga parsial keluarga yg hanya terdiri atas suami dan istri tanpa anak;
• keluarga paternal hubungan kekerabatan yg hanya diperhitungkan dr kerabat ayah;
• keluarga retak keluarga yg hubungan antara ayah dan ibu serta anak-anaknya tidak harmonis;
• keluarga sedarah sanak saudara yg ada hubungan keturunan;
• keluarga semenda pertalian keluarga krn perkawinan;
• keluarga si putih narkotik;
• keluarga tradisional keluarga yg masih terikat dng pola adat-istiadat lama;
berkeluarga /ber·ke·lu·ar·ga/ v 1 berumah tangga; mempunyai keluarga: bagi orang yg sudah berkeluarga penghasilan sebanyak itu tidak akan cukup; 2 bersanak saudara (dng); berkerabat (dng): ia masih berkeluarga dng kepala kampung; 3 menikah; mempunyai istri (suami): ia akan berkeluarga kalau sudah menjadi sarjana;
perkeluargaan /per·ke·lu·ar·ga·an/ n urusan (pertalian dsb) keluarga;
kekeluargaan /ke·ke·lu·ar·ga·an/ n perihal (yg bersifat, berciri) keluarga: menyelesaikan perselisihan secara kekeluargaan

Kata kekeluargaan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI seluk-beluk kalimat ke 2
ber·se·luk-be·luk v 1 bersangkut-paut (kekeluargaan dsb); ada sangkut pautnya (dng): mereka itu - krn sekampung; 2 berbelit-belit (berjalin-jalin) dng: pekerjaan yg senantiasa - dng pelbagai rahasia; 3 banyak seluk-beluknya; sulit; ruwet: masalah yg - tidak keruan
Referensi dari KBBI unilateral kalimat ke 2
unilateral di negara itu tidak menimbulkan perubahan; 2 mengenai hubungan kekeluargaan yg didasarkan atas satu garis keturunan (bapak atau ibu saja): kelompok kerabat yg terdiri atas garis keturunan yg
Referensi dari KBBI semenda kalimat ke 1
se·men·da n pertalian keluarga krn perkawinan dng anggota suatu kaum, jika dipandang dr kaum itu (msl orang yg kawin dng saudara atau kemenakan istri atau suami); hubungan kekeluargaan krn ikatan perkawinan: adat
Referensi dari KBBI ramahtamah kalimat ke 2
ramahtamah dng Gubernur; 2 n pertemuan kekeluargaan (untuk perkenalan dsb);
Referensi dari KBBI tali kalimat ke 77
per·ta·li·an n 1 perhubungan; sangkut paut (kekeluargaan); perkariban: ~ kedua orang yg berbeda suku itu akhir-akhir ini semakin erat; 2 Ling hubungan antara unsur bahasa dl kesatuan yg utuh, msl pertalian antara kalimat dan kalimat dl wacana;
Referensi dari KBBI sistem kalimat ke 10
sistem apoil mutasi yg didasarkan atas landasan kekeluargaan;
Referensi dari KBBI kunjung kalimat ke 5
~ kerja lawatan dinas untuk menyaksikan secara langsung (kegiatan pembangunan, keadaan masyarakat, situasi keamanan, dsb): ~ kerja anggota DPR membuahkan hasil yg menggembirakan; ~ pribadi kunjungan kekeluargaan yg sifatnya tidak resmi; ~ rumah kunjungan guru ke rumah murid untuk mempelajari latar belakang kehidupan murid yg akan mempengaruhi proses dan hasil belajar di sekolah;
Referensi dari KBBI alur kalimat ke 24
alur·an n 1 lekuk memanjang di sungai dsb; 2 silsilah kekeluargaan, susur galur;
Referensi dari KBBI anda kalimat ke 1
2-anda (-nda, -da) bentuk terikat menyatakan hormat atau kekeluargaan: ayahanda; ibunda; pamanda
Referensi dari KBBI apa kalimat ke 4
apa yg dimaksudkan orang itu tadi?; 3 pron kata tanya untuk menanyakan pertalian kekeluargaan: (pernah)

Posisi kata kekeluargaan di database KBBI Online

kelonyo - kelop - kelopak - kelor - kelorak - kelos - kelosok - kelotok - kelotok - kelotok - keloyak - keloyang - keloyor - kelp - kelu - kelua - keluai - keluak - keluan - keluang - keluangsa - keluar - keluarga - kelubak - kelubi - kelubung - keluburan - keluh - kelui - keluih - keluk - kelukup - kelukur - keluli - kelulu - kelulus - kelulut - kelumit - kelumpang - kelumun - kelun - keluna - kelunak - kelung - kelupas

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.694.786 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir