Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata juara berdasarkan KBBI Online:

1juara /1ju·a·ra/ n 1 Olr orang (regu) yg mendapat kemenangan dl pertandingan yg terakhir; 2 orang yg gagah berani; orang yg pandai bersilat; pendekar; jagoan; 3 pengatur dan pelerai dl persabungan ayam; 4 pemimpin peralatan (pesta dsb); 5 ahli; terpandai dl sesuatu (pelajaran dsb): siswa itu dua tahun berturut-turut berhasil menjadi
• juara di kelasnya;

• juara bertahan juara yg berhasil (atau harus) mempertahankan kejuaraannya;
menjuarai /men·ju·a·rai/ v menjadi juara: kesebelasan itu menjuarai pertandingan antarkesebelasan;
kejuaraan /ke·ju·a·ra·an/ n pertandingan (perlombaan) untuk memperebutkan gelar juara: dl kejuaraan tenis itu dia menjadi unggulan

Kata juara digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI hajar kalimat ke 1
2ha·jar n batu;
Referensi dari KBBI rontok kalimat ke 7
me·ron·tok·kan v 1 menggugurkan; meluruhkan: ia berhasil ~ gigi lawannya; 2 ki mengalahkan: dl babak penyisihan kesebelasan itu berhasil ~ lawan yg diunggulkan bakal menjadi juara;
Referensi dari KBBI angkat kalimat ke 12
meng·ang·kat v 1 membawa ke atas; menaikkan; meninggikan: sang juara ~ piala yg telah berhasil diraihnya tinggi-tinggi; 2 membawa pergi; membawa dr satu tempat ke tempat yg lain: ia menyuruh anaknya ~ jemuran; 3 (mulai) melakukan (menyatakan): ~ sumpah; 4 menaikkan (pangkat dsb); menetapkan menjadi (pegawai dsb): tahun ini Pemerintah ~ empat orang duta besar; 5 mengambil, menjadikan, mengakui sbg (anak, saudara, dsb): mereka telah ~ anak itu sbg anak sendiri; 6 cak menangkap atau mengambil orang di rumahnya untuk dibawa ke kantor polisi dsb: polisi telah menemukan dan ~ penjahat itu di sebuah warung;
Referensi dari KBBI juara kalimat ke 3
juara bertahan juara yg berhasil (atau harus) mempertahankan kejuaraannya;
Referensi dari KBBI gengsi kalimat ke 6
ber·geng·si v mempunyai gengsi: di beberapa pertandingan ~ yg bertaraf internasional, ia selalu keluar sbg juara
Referensi dari KBBI eliminasi kalimat ke 3
eliminasi juara dunia oleh pemain baru itu sangat mencengangkan;
Referensi dari KBBI puspamala kalimat ke 1
pus·pa·ma·la n untaian bunga yg dikalungkan di leher pd upacara penyambutan tamu (juara, pahlawan, dsb)
Referensi dari KBBI pantas kalimat ke 2
pantas mulut ki pandai bercakap-cakap;
Referensi dari KBBI gembul kalimat ke 1
gem·bul a selalu tidak merasa kenyang; banyak makan: dia juara
Referensi dari KBBI kampiun kalimat ke 1
kam·pi·un 1 n pemenang terakhir dl perlombaan atau pertandingan; juara; 2 a cak pandai sekali; lihai; baik sekali: dia memang
Referensi dari KBBI hendak kalimat ke 11
2 mempunyai kehendak; berkemauan keras; bersemangat: anak itu ~ menjadi juara kelas;

Posisi kata juara di database KBBI Online

jorok - jorong - jorong - josna - jota - jotang - jotos - joule - jrambah - jreng - jua - juadah - juak - juak - juak - juak - jualbeli - jual - juandang - juang - juang - juar - juara - juara - jubah - jubel - jubin - jublag - jublek - jubung - judek - judes - judi - judo - judogi - judoka - judul - juek - juga - jugi - juhi - juhut - juih - juita - juja

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.822 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir