Definisi atau arti kata bungkus berdasarkan KBBI Online:
bungkus /
bung·kus/
n 1 kata penggolong untuk benda yg dibalut dng kertas (daun, plastik, dsb); pak:
tiga
• bungkus nasi; dua
• bungkus rokok; 2 bahan yg dipakai untuk membalut:
daun
• bungkus nasi;
besar
• bungkus tak berisi (tong kosongnyaring bunyinya), pb orang yg besar cakap, tetapi kepandaiannya tidak ada;
• bungkus
bingkis berbagai-bagai barang yg dibungkus;
membungkus /
mem·bung·kus/
v 1 membalut seluruhnya sehingga tidak kelihatan:
- mayat dng kain kafan; 2 menyembunyikan; merahasiakan;
- tulang dng daun talas, pb menyembunyikan rahasia dng tidak berhati-hati;
sepandai-pandai - yg busuk berbau juga, pb perbuatan yg salah, meskipun dirahasiakan, lama-lama akan ketahuan juga;
pembungkus /
pem·bung·kus/
n alat untuk membungkus; barang yg dipakai untuk membalut
Kata bungkus digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI kemas kalimat ke 7
ke·mas·an n 1 hasil mengemas; 2 bungkus pelindung barang dagangan (niaga);
Referensi dari KBBI bos kalimat ke 1
2bos n orang yg berkuasa mengawasi dan memberi perintah kpd para karyawan; pemimpin atau majikan (dl perusahaan)
Referensi dari KBBI tumbuh kalimat ke 23
ke·tum·buh·an 1 v ditumbuhi (oleh): tembok yg basah mudah ~ lumut; 2 n penyakit cacar (ada bermacam-macam spt, ~ bungkus, ~ jintan, ~ jagung); 3 n bisul di dl daging (tidak tampak di kulit);
Referensi dari KBBI tungkus kalimat ke 1
2tung·kus a terbenam, tenggelam;
Referensi dari KBBI gurik kalimat ke 1
gu·rik v, meng·gu·rik v mengorek; melubangi: penjual rokok itu ~ bungkus rokok dng telunjuk
Referensi dari KBBI buntel kalimat ke 1
bun·tel Jw n bungkusan; bungkus kecil
Referensi dari KBBI mistar kalimat ke 1
2mis·tar Ar n 1 bungkus; kulit; 2 perbuatan atau tindakan menutupi
Referensi dari KBBI slof kalimat ke 1
slof n kemasan rokok berisi 5, 10, atau 20 bungkus: ia mampu menghabiskan lima - rokok dl sebulan
Referensi dari KBBI timah kalimat ke 1
ti·mah n logam tidak keras, digunakan sbg campuran untuk kertas bungkus, perkakas dapur, bahan solder, dsb; stanum;
Referensi dari KBBI tundun kalimat ke 1
2tun·dun n 1 tengkuk (kuda dsb); 2 bagian sebelah atas (dahi) kemaluan perempuan; 3 bibir kemaluan perempuan
Referensi dari KBBI palut kalimat ke 1
pa·lut n balut; bungkus; sampul;
Posisi kata bungkus di database KBBI Online
bundar -
bundas -
bundel -
bundel -
bunduk -
bundung -
bung -
bung -
bunga -
bunga -
bungalo -
bungar -
bungkah -
bungkal -
bungkam -
bungkang -
bungkas -
bungker -
bungkil -
bungking -
bungkuk -
bungkul -
bungkus -
bunglai -
bunglon -
bungsil -
bungsu -
bungur -
buni -
buni -
bunian -
bunjai -
bunker -
buntak -
buntal -
buntal -
buntang -
buntang -
buntang -
buntar -
buntat -
buntek -
buntel -
buntet -
buntil