Definisi atau arti kata tulang berdasarkan KBBI Online:
1tulang /
1tu·lang/
n 1 rangka atau bagian rangka tubuh manusia atau binatang:
ada yg patah
• tulang rusuknya; dl gua itu terdapat tulang-tulang manusia; 2 duri ikan:
• tulang
ikan bandeng; ikan sepat banyak
• tulangnya; 3 ki barang yg menyerupai tulang atau rangka:
• tulang
daun;
• tulang layang-layang; tinggal
• tulang dan kulit (terbalut kulit); tinggal kulit pembalut
• tulang , ki sangat kurus;
minta
• tulang kpd lintah, pb menghendaki sesuatu yg tidak mungkin dapat dipenuhi;
ringan
• tulang , berat perut, pb barang siapa yg rajin bekerja, tentu mendapat rezeki;
• tulang
atlas ruas tulang belakang pertama yg menyangga tengkorak;
• tulang
belakang tulang belakang;
• tulang
belikat tulang pd belikat;
• tulang
belulang tulang dan kulit yg membalutnya;
• tulang
cenak tulang selangka;
• tulang
daun urat-urat daun yg besar;
• tulang
ekor tulang punggung bagian paling bawah;
• tulang
gigi tulang pembentuk gigi pd mahkota yg dilindungi oleh email dan pd akar gigi dilindungi oleh semen; dentin;
• tulang
halus tulang muda;
• tulang
hitam sumsum;
• tulang
kelangkang bagian tulang punggung yg terdiri atas lima ruas tulang yg menyatu, terletak di bawah deretan ruas tulang pinggang;
• tulang
kepala tengkorak;
• tulang
ketul tulang muda;
• tulang
kering tulang depan pd kaki bawah;
• tulang
kuboid tulang pangkal kaki yg berbentuk kubus;
• tulang
landasan tulang perantara pd rongga telinga tengah;
• tulang
layang-layang rangka layang-layang;
• tulang
lengan atas bagian badan dr bahu sampai siku;
• tulang
lunas bagian tengah dr tulang dada unggas yg berbentuk spt lunas kapal;
• tulang
muda tulang yg agak lunak dan tidak mudah patah;
• tulang
pinggang tulang beruas-ruas terdapat di bagian pinggang;
• tulang
pipi tulang pd pipi (di atas tulang rahang);
• tulang
punggung 1 tulang yg beruas-ruas dr tengkuk ke bawah;
2 ki sesorang atau sesuatu yg menjadi pokok kekuatan (yg membantu dsb);
• tulang
rawan 1 tulang muda (tulang lembut);
2 tulang dada;
• tulang
rusuk iga;
• tulang
sanggurdi salah satu tulang perantara pd rongga telinga tengah;
• tulang
selangka tulang yg terdapat di bagian bahu yg menghubungkan tulang dada dan tulang bahu; klavikula;
• tulang
sendi tempat ruas tulang anggota badan saling berhubungan; perhubungan tulang-tulang:
ngilu pd
• tulang sendi; • tulang
sesamoid struktur kecil berbentuk bulat atau kebulat-bulatan yg terdapat di sekitar persendian;
• tulang
sulbi tulang punggung sebelah bawah; tulang pinggang;
• tulang
tempurung lutut patela;
• tulang
teras tentara induk tentara;
• tulang
tongkeng tulang ekor;
• tulang
tumit tulang pangkal kaki yg membentuk tumit;
• tulang
tunjang tulang tapak kaki (pd ayam, burung);
bertulang /
ber·tu·lang/
v ada tulangnya; memakai (mempunyai) tulang:
beton bertulang , beton yg memakai rangka besi;
lidah tidak bertulang , asal berkata, mudah berjanji mudah pula mengingkarinya;
menulang /
me·nu·lang/ v menjadi keras (spt tulang):
hatimu menulang krn uang;
menulang sumsum bukan main sakitnya (sampai terasa di sumsum); nyeri yg sangat;
menulangi /
me·nu·langi/
v membuang tulang (ikan dsb);
tertulang /
ter·tu·lang/
v 1 terasa benar sampai ke tulang;
2 tinggal tulang saja (kurus sekali);
3 ki miskin sekali;
tulang-tulangan /
tu·lang-tu·lang·an/
1 adv bermacam-macam tulang;
2 n rangka (tubuh dsb); rangka rumah;
penulangan /
pe·nu·lang·an/
n proses, cara, perbuatan menulang;
pertulangan /
per·tu·lang·an/
n tempat mayat yg akan dibakar;
ketulangan /
ke·tu·lang·an/
n tersangkut duri ikan atau tulang pd kerongkongan
Kata tulang digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI abu kalimat ke 12
abu tulang serbuk putih yg tertinggal sesudah tulang dibakar di udara terbuka;
Referensi dari KBBI tuberkulosis kalimat ke 1
tu·ber·ku·lo·sis /tubérkulosis/ n Dok penyakit spesifik yg disebabkan oleh basil tuberkulosis yg menyerang paru-paru (batuk kering, batuk darah), tulang, dsb;
Referensi dari KBBI araknoid kalimat ke 1
arak·no·id n Anat selaput halus pembungkus otak dan sumsum tulang belakang
Referensi dari KBBI kasau kalimat ke 1
ka·sau n kayu (bambu) yg dipasang melintang seakan-akan merupakan tulang rusuk pd atap rumah, jembatan, balai-balai, dsb: kekuatan rumah yg memakai
Referensi dari KBBI pungkur kalimat ke 2
pungkur , tulang belakang; 2 sisa;
Referensi dari KBBI lidi kalimat ke 1
li·di n tulang daun nyiur (enau dsb);
Referensi dari KBBI belida kalimat ke 3
belida , sisik ada tulang pun ada, pb orang yg berkecukupan, tidak ada yg kurang padanya
Referensi dari KBBI kondrin kalimat ke 1
kon·drin n Zool bahan pembentuk tulang rawan yg diperoleh dng cara memasak tulang rawan
Referensi dari KBBI pungkur kalimat ke 1
pung·kur n 1 belakang; punggung; burit(an); buntut: tulang
Referensi dari KBBI liang kalimat ke 1
3li·ang n satuan ukuran berat 37,5 g: satu kati tulang sotong digongseng dng campuran cuka sebanyak dua
Posisi kata tulang di database KBBI Online
tukas -
tukas -
tukas -
tukas -
tukik -
tukik -
tukik -
tukik -
tukil -
tukmis -
tuksedo -
tuku -
tuku -
tukuk -
tukul -
tukun -
tukung -
tukup -
tula -
tulah -
tulah -
tulak -
tulang -
tulang -
tular -
tulat -
tule -
tulen -
tuli -
tuli -
tulis -
tuli-tuli -
tulium -
tulu -
tulung -
tulup -
tulus -
tum -
tum -
tum -
tuma -
tuman -
tuman -
tumang -
tumang