Definisi atau arti kata tugas berdasarkan KBBI Online:
1tugas /
1tu·gas/
n 1 yg wajib dikerjakan atau yg ditentukan untuk dilakukan; pekerjaan yg menjadi tanggung jawab seseorang; pekerjaan yg dibebankan:
pegawai hendaklah menjalankan
• tugas masing-masing dng baik; kerjakan
• tugas Saudara baik-baik; 2 suruhan (perintah) untuk melakukan sesuatu:
beliau diberi
• tugas menyelidiki keadaan rakyat di pulau itu; surat
• tugas , surat perintah;
3 Ling fungsi (jabatan):
terangkan
• tugas akhiran “-lah” pd kata “minumlah” dl kalimat itu; 4 Huk fungsi yg boleh tidak dikerjakan;
• tugas
pokok Adm sasaran utama yg dibebankan kpd organisasi untuk dicapai;
bertugas /
ber·tu·gas/
v (sedang) menjalankan tugas; ada tugas; mempunyai tugas:
anggota tentara bertugas dng penuh tanggung jawab;
menugasi /
me·nu·gasi/
v memberi seseorang tugas; menyerahi seseorang tugas:
beliau menugasi saya, memberi saya tugas;
kakak menugasi saya menjaga anak-anak di rumah;
menugaskan /
me·nu·gas·kan/
v 1 menyerahkan tugas, pekerjaan (kewajiban) kpd:
saya menugaskan penyusunan laporan kepadanya; 2 memberi tugas ke tempat lain:
saya menugaskan dia ke daerah;
petugas /
pe·tu·gas/
n orang yg bertugas melakukan sesuatu:
kerja sama dng petugas keamanan sangat diperlukan untuk meningkatkan ketertiban;
penugasan /
pe·nu·gas·an/
n proses, cara, perbuatan menugasi atau menugaskan; pemberian tugas (kpd):
ada penugasan kpd Polri untuk menjaga ketertiban daerah itu
Kata tugas digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI surat kalimat ke 48
surat perintah surat tugas;
Referensi dari KBBI pandai kalimat ke 14
me·man·dai·kan kl v menjadikan pandai: tugas seorang guru ialah ~ muridnya;
Referensi dari KBBI dayaguna kalimat ke 5
men·da·ya·gu·na·kan v 1 mengusahakan agar mampu mendatangkan hasil dan manfaat: dl rangka ~ potensi pedesaan, Pemerintah memberikan bimbingan, arahan, dan pembinaan; 2 mengusahakan agar mampu menjalankan tugas dng baik: Pemerintah berusaha memperbaiki dan ~ aparatur negara;
Referensi dari KBBI administrasi kalimat ke 5
administrasi program beraneka tugas administrasi yg sangat diperlukan untuk memelihara program asuransi, msl program pensiun
Referensi dari KBBI multifungsi kalimat ke 1
mul·ti·fung·si a mempunyai berbagai (tugas/fungsi)
Referensi dari KBBI tunai kalimat ke 4
pe·nu·nai·an n perbuatan (hal dsb) menunaikan; pelaksanaan (tugas, kewajiban, dsb); pengamalan (perintah dsb);
Referensi dari KBBI dewan kalimat ke 7
dewan menteri dewan yg beranggota para menteri dng tugas memberikan nasihat kpd presiden; kabinet;
Referensi dari KBBI mobil kalimat ke 2
mobil sehingga cocok untuk melakukan tugas luar
Referensi dari KBBI pramubakti kalimat ke 1
pra·mu·bak·ti n 1 orang yg membantu dl pelaksanaan tugas sosial; 2 orang yg tugasnya melayani pimpinan
Referensi dari KBBI sidik kalimat ke 8
- pegawai negeri sipil pejabat pegawai negeri sipil tertentu yg diberi kewenangan khusus sesuai dng undang-undang untuk menyidik; - pembantu pejabat kepolisian Republik Indonesia yg diberi kewenangan tertentu untuk melakukan tugas penyidikan, diatur dl Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana;
Referensi dari KBBI asistensi kalimat ke 1
asis·ten·si /asisténsi/ n kegiatan mengasisteni (membantu seseorang dl tugas profesionalnya)
Referensi dari KBBI emong kalimat ke 1
emong v, meng·e·mong v mengasuh dan melayani; mendidik; mengurus: tugas pokok seorang pemimpin adalah ~ masyarakat luas;
Posisi kata tugas di database KBBI Online
tuberkulosis -
tubi -
tubin -
tubir -
tubruk -
tubuh -
tudak -
tuding -
tuding -
tuduh -
tudung -
tufa -
tufah -
tugal -
tugar -
tugas -
tugas -
tugaskarya -
tugi -
tugu -
tugur -
tuhan -
tuhfah -
tuhfahtulajnas -
tuhfat -
tuhmah -
tuhu -
tuhur -
tui -
tuidi -
tuil