Definisi atau arti kata struktur berdasarkan KBBI Online:
struktur /
struk·tur/
n 1 cara sesuatu disusun atau dibangun; susunan; bangunan;
2 yg disusun dng pola tertentu;
3 pengaturan unsur atau bagian suatu benda;
4 ketentuan unsur-unsur dr suatu benda;
5 Ling pengaturan pola dl bahasa secara sintagmatis;
• struktur
batin Ling struktur yg dianggap mendasari kalimat atau kelompok kata;
• struktur
fonemis Ling keseluruhan inventarisasi fonem; hubungan antara fonem beserta deskripsi alofon suatu bahasa;
• struktur
frase Ling pengaturan unsur kalimat untuk membentuk satuan yg lebih besar, msl frasa nominal ditambah frasa verbal untuk membentuk kalimat;
• struktur
lahir Ling urutan linier bunyi kata, frasa, dan klausa yg memerincikan apa yg diujarkan;
• struktur
mengetupat susunan organisasi yg golongan menengahnya paling banyak;
• struktur
organisme karangan rangka organisasi karangan yg isinya memperlihatkan susunan dan hubungan setiap hal yg akan menjadi tema dan pembahasan karangan itu;
• struktur
semantis Ling subsistem bahasa tempat makna dan hubungan makna antara pelbagai unsur bahasa bergerak yg dianalisis dl semantik;
• struktur
sintaksis Ling subsistem bahasa tempat unsur-unsur kalimat dan hubungannya secara horizon-tal yg dianalisis dl sintaksis;
• struktur
sosial konsep perumusan asas hubungan antarindividu dl kehidupan masyarakat yg merupakan pedoman bagi tingkah laku individu;
• struktur
tematis Ling aspek struktur kalimat yg menghubungkan kalimat itu dng konteksnya;
berstruktur /
ber·struk·tur/
v mempunyai struktur;
menstrukturkan /
men·struk·tur·kan/
v membuat berstruktur;
terstruktur /
ter·struk·tur/
v sudah dl keadaan disusun dan diatur rapi;
penstrukturan /
pen·struk·tur·an/
n proses, cara, perbuatan menstrukturkan
Kata struktur digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI ramus kalimat ke 1
2ra·mus n Anat struktur yg lebih kecil dp sesuatu yg lebih besar atau cabang kecil dr pembuluh darah atau saraf
Referensi dari KBBI tatar kalimat ke 2
~ fonologis Ling bagian telaah struktur bahasa yg berkaitan dng sistem bunyi; ~ gramatikal Ling bagian telaah struktur bahasa yg berkaitan dng sistem kata, frasa, klausa, dan kalimat
Referensi dari KBBI kosmologi kalimat ke 1
kos·mo·lo·gi n 1 ilmu (cabang astronomi yg menyelidiki asal-usul, struktur, dan hubungan ruang waktu dr alam semesta; 2 ilmu tt asal-usul kejadian bumi, hubungannya dng sistem matahari, serta hubungan sistem matahari dng jagat raya; 3 ilmu (cabang dr metafisika) yg menyelidiki alam semesta sbg sistem yg beraturan
Referensi dari KBBI velum kalimat ke 1
ve·lum /vélum/ n 1 Ling struktur atau selaput mirip kudung kepala, terdapat di rahang bagian atas; 2 bagian belakang dr langit-langit lembut
Referensi dari KBBI epitaksi kalimat ke 1
epi·tak·si /épitaksi/ n Fis pertumbuhan suatu hablur pd permukaan hablur lain yg berfungsi sbg substrat sehingga pertumbuhan itu diorientasikan oleh struktur substrat itu
Referensi dari KBBI logika kalimat ke 5
logika formal metodologi berpikir yg berkenaan dng struktur atau bentuk logika melalui abstraksi isi pemikiran yg merumuskan hukum dan asas yg disyaratkan untuk mencapai hasil yg berlaku dl mendapatkan pengetahuan melalui penarikan kesimpulan yg bagian-bagiannya dipertalikan dng isi tsb;
Referensi dari KBBI kohesi kalimat ke 2
kohesi , dan kekurangan masyarakat; 3 Ling keterikatan antarunsur dl struktur sintaksis atau struktur wacana yg ditandai antara lain konjungsi, pengulangan, penyulihan, dan pelesapan, spt dia tetap belajar meskipun sudah mengantuk
Referensi dari KBBI makula kalimat ke 1
ma·ku·la n bintik-bintik yg terdapat pd struktur, msl bintik kuning pd mata, bercak pd kulit berupa perubahan warna
Referensi dari KBBI rotator kalimat ke 1
ro·ta·tor n Dok otot yg konstruksinya menyebabkan berputarnya suatu struktur
Referensi dari KBBI ameboid kalimat ke 1
ame·bo·id /améboid/ a Zool mirip ameba, baik dl bentuk, struktur, maupun gerak alih
Referensi dari KBBI tulang kalimat ke 40
tulang sesamoid struktur kecil berbentuk bulat atau kebulat-bulatan yg terdapat di sekitar persendian;
Posisi kata struktur di database KBBI Online
stratigrafi -
strato -
stratokumulus -
stratopause -
stratosfer -
stratum -
stratus -
streng -
streptokokus -
streptomisin -
stres -
striker -
strimin -
strip -
strip -
striptis -
stroberi -
strobila -
stroboskop -
stroke -
stromking -
strontium -
struktur -
struktural -
strukturalisasi -
strukturalisme -
struma -
studen -
studi -
studio -
stuko -
stupa -
sua -
sua -
suah -
suai -
suai -
suak -
suak -
suak -
suak -
suaka -
sual -
sualak -
suam