Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata selendang berdasarkan KBBI Online:

selendang /se·len·dang/ /seléndang/ n 1 kain (sutra dsb) panjang penutup leher (bahu, kepala) atau untuk menari; 2 kain untuk menggendong dsb;
orang muda
• selendang dunia, orang kaya suka dimakan, pb
(untuk puji-pujian maksudnya) orang muda perhiasan dunia, orang kaya yg pemurah;
berselendang /ber·se·len·dang/ v memakai selendang;
menyelendang /me·nye·len·dang/ v berselendang;
menyelendangi /me·nye·len·dangi/ v mengenakan (memakaikan) selendang pd;
menyelendangkan /me·nye·len·dang·kan/ v memakai dsb sbg selendang;
memperselendang /mem·per·se·len·dang/ v menggunakan sesuatu sbg selendang;
memperselendangkan /mem·per·se·len·dang·kan/ v memperselendang

Kata selendang digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI kendang kalimat ke 1
ken·dang /kéndang/ n, ken·dang-ken·dang n yg dipakai sehari-hari (tt kain dan selendang);
Referensi dari KBBI punca kalimat ke 1
2pun·ca n,
Referensi dari KBBI senteng kalimat ke 1
2sen·teng /sénténg/ Bl n kain (selendang) penutup dada; kain dada; kemban: ia memakai
Referensi dari KBBI pelangi kalimat ke 1
pe·la·ngi n 1 lengkung spektrum warna di langit, tampak krn pembiasan sinar matahari oleh titik-titik hujan atau embun; bianglala; 2 ki warna yg beraneka macam; 3 kain atau selendang yg bermacam-macam warnanya; 4 ikan hias yg bermacam-macam warna sisiknya;
Referensi dari KBBI sandang kalimat ke 2
sandang kulit; 2 selendang; selempang:
Referensi dari KBBI jemeki kalimat ke 1
je·me·ki ark n perhiasan yg terdapat pd tepi selendang dan berwarna keemasan; loberci; kida-kida
Referensi dari KBBI rambu kalimat ke 1
2ram·bu n 1 patok atau tiang (untuk batas); pancang; 2 tanda atau petunjuk; rambu-rambu lalu lintas:
Referensi dari KBBI emban kalimat ke 2
meng·em·ban v 1 menggendong (kanak-kanak dsb) dng kain atau selendang; 2 ki melaksanakan (tugas, cita-cita, kewajiban, dsb): guru ~ tugas mulia sbg pendidik
Referensi dari KBBI sulam kalimat ke 2
pe·nyu·lam·an n penggantian tunas yg tumbuhnya tidak baik atau benih yg mati dng yg baru: - dilakukan setelah tunas muda bermunculan
Referensi dari KBBI padu kalimat ke 8
me·ma·du v 1 melebur (emas); melebur dan mencampurkan menjadi satu (tt logam); mengaduk (meremas, mengocok, dsb) supaya bercampur (tt tepung dng mentega, semen dng pasir, dsb): ~ perak dng tembaga; ~ adonan tepung terigu dng telur; 2 menyatukan; menggabungkan (bunyi, perkataan, kalimat, dsb) menjadi satu; mengumpulkan (modal): memperhebat usaha ~ modal nasional; 3 menjadikan padu (padat, kukuh, teguh); mengikat menjadi satu: kedua remaja itu sudah ~ janji; 4 membandingkan (satu dng lain); menyesuaikan (untuk mengetahui cocok tidaknya); menyerasikan: seorang wanita harus dapat ~ kebaya dng kain dan selendang yg dipakainya;

Posisi kata selendang di database KBBI Online

selebu - seleder - selederi - seledri - seledup - seleguri - selekeh - selekoh - selekor - seleksi - selektif - selektivitas - seleler - selembada - selembana - selembubu - selempada - selempang - selempang - selempang - selempukau - selempuri - selendang - selender - selendro - selengat - selenggara - selengkatan - selenium - selenografi - selenologi - selentang-selenting - selentik - selenting - seleo - selepa - selepang - selepat - selepe - seleper - selepetan - selepi - selera - selera - selerak

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.670.257 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir