Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata sawah berdasarkan KBBI Online:

sawah /sa·wah/ n tanah yg digarap dan diairi untuk tempat menanam padi;

• sawah berpematang (berpiring) ladang berbintalak, pb segala sesuatu ada batasnya; ke
• sawah tidak berlubuk, ke ladang tidak berarang, pb
mendapat untung dsb tidak dng bersusah payah; tercapai maksudnya;

• sawah air sawah yg mendapat air dr hujan;
• sawah bencah sawah yg mendapat air dr selokan;
• sawah bera sawah yg kurang produktif, keadaan pengairannya tidak teratur;
• sawah berbandar hidup sawah yg mendapat air dr sungai;
• sawah berbandar langit sawah yg mendapat air dr hujan saja;
• sawah jajaran sawah yg pengairannya bergantung pd curah hujan; sawah air;
• sawah kajaroan sawah yg dicadangkan bagi kepala desa;
• sawah kelatakan sawah yg tidak diairi;
• sawah keletik sawah yg tidak dapat diairi;
• sawah kelungguhan sawah jabatan;
• sawah kesugihan sawah milik pribadi atau milik perseorangan;
• sawah kitri sawah milik perseorangan yg dapat diwariskan;
• sawah oncoran sawah yg mendapat air dr selokan; sawah bencah;
• sawah tadahan sawah tadah hujan;
• sawah tadah hujan sawah yg mendapat air dr air hujan; sawah tadahan;
• sawah tawang sawah yg berpaya-paya;
bersawah /ber·sa·wah/ v 1 mempunyai sawah: petani kecil yg tidak - ladang akan dipindahkan ke Sumatra; 2 menyawah;
- seperempat piring, ke sawah sama dng orang, pb orang miskin yg bertingkah laku sbg orang kaya;
menyawah /me·nya·wah/ v mengusahakan sawah; tanam-menanam di sawah: di desaku sebagian penduduknya hidup dr -;
persawahan /per·sa·wah·an/ n 1 perihal mengusahakan sawah; 2 tanah-tanah yg dijadikan sawah; kumpulan sawah;
penyawah /pe·nya·wah/ n orang yg mengusahakan atau mengerjakan sawah;
pesawah /pe·sa·wah/ n penyawah

Kata sawah digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI kamalir kalimat ke 1
ka·ma·lir n palung pd dasar kolam atau sawah yg berguna dl pengeringan atau penangkapan ikan
Referensi dari KBBI bongkah kalimat ke 3
ber·bong·kah-bong·kah v 1 beberapa bongkah (gumpal); 2 menjadi (merupakan) beberapa bongkah: sawah yg tanahnya sudah - itu harus segera diempoh(i);
Referensi dari KBBI sanca kalimat ke 1
san·ca n ular sawah; ular piton
Referensi dari KBBI bandar kalimat ke 1
3ban·dar n 1 pemain yg menjadi lawan pemain-pemain lain sekaligus (dl permainan dadu, rolet, dsb); 2 orang yg menyelenggarakan perjudian; bandar judi; 3 orang yg mengendalikan suatu aksi (gerakan) dng sembunyi-sembunyi; 4 orang yg membiayai suatu gerakan yg kurang baik; 5 orang yg bermodal dl perdagangan dsb; tengkulak;
Referensi dari KBBI ulur kalimat ke 3
mem·per·u·lur v menjadikan ulur (budak belian); menjadikan hamba sahaya
Referensi dari KBBI pelihara kalimat ke 2
me·me·li·ha·ra v 1 menjaga dan merawat baik-baik: ~ kesehatan badan; ~ orang sakit; ~ anak bini; 2 mengusahakan dan menjaga (supaya tertib, aman, dsb): ~ keamanan dan ketertiban; 3 mengusahakan (mengolah): ~ sawah ladang; ~ tanam-tanaman; 4 menjaga dan mendidik baik-baik: ~ anak-anak yatim; 5 memiara atau menernakkan (tt binatang): ~ ayam, itik; 6 mempunyai: ~ gundik (bujang dsb); 7 membiarkan tumbuh (tt rambut): ~ kumis (cambang dsb); 8 menyelamatkan; melindungi; melepaskan (meluputkan) dr bahaya dsb: ~ negeri dr bencana; ~ hamba rakyatnya;
Referensi dari KBBI kantang kalimat ke 2
me·ngan·tang v mengeringkan: ~ rawa untuk dijadikan sawah dan ladang
Referensi dari KBBI alir kalimat ke 3
meng·a·lir·kan v 1 menyalurkan (air dsb) ke ; menyebab- kan mengalir: ~ air sungai ke sawah; 2 mengarahkan cita-cita (politik dsb): gubernur itu berusaha ~ pendapat yg beraneka ragam dr anggota masyarakat ke arah pembangunan;
Referensi dari KBBI ketam kalimat ke 1
6ke·tam, me·nge·tam v berangsur menciut: bulan ~ turun
Referensi dari KBBI garap kalimat ke 1
ga·rap v, meng·ga·rap v 1 mengerjakan (sawah, laporan, dsb): banyak petani yg ~ sawah atas dasar bagi hasil; 2 ki memperkosa: ia ditangkap krn telah ~ gadis tetangganya;

Posisi kata sawah di database KBBI Online

saudagar - saudara - saudari - sauh - saujana - sauk - sauk - saum - sauna - saung - saur - saur - saur - saus - saut - sauvinis - sauvinisme - sauvinistis - savana - sawa - sawab - sawab - sawah - sawai - sawala - sawan - sawang - sawang - sawang - sawang - sawang - sawangan - sawar - sawat - sawer - sawi - sawi - sawit - sawit - sawo - sawo - sawut - saya - sayak - sayak

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.747.830 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir