Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata sauh berdasarkan KBBI Online:

sauh /sa·uh/ n alat berkait dan berat, dibuat dr besi, yg dilabuhkan dr kapal ke dasar laut supaya perahu (kapal) dapat berhenti; jangkar;

• sauh buji sauh kecil yg berpengait empat;
• sauh terbang sauh yg dicampakkan ke darat;
bersauh /ber·sa·uh/ v 1 memakai sauh; menggunakan sauh; 2 berlabuh (berhenti, singgah)

Kata sauh digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI buang kalimat ke 9
- adat tidak menggunakan adat lagi; - aksi memasang aksi; - anak menyia-nyiakan anak; membiarkan anak terlunta-lunta; - ancak memberi sajian kpd hantu dsb; - angin kentut; - arang di muka menghilangkan aib (cela); - baka 1 menyimpang dr sifat (asal) yg asli (turun-temurun); 2 menodai kebaikan nama leluhur (orang tua dsb); - belakang 1 melarikan diri; 2 tidak mau tahu (tt suatu pekerjaan); - bini menceraikan bini; - dadu menjatuhkan dadu untuk mengundi atau untuk bermain; - diri 1 membunuh diri; 2 menarik diri dr suatu pekerjaan, pergaulan, atau perkumpulan; 3 pergi atau merantau ke tempat jauh; - hajat buang air besar; -hamil menggugurkan kandungan; - hidup mengasingkan orang ke negeri lain sbg hukuman; menghukum buang; - ingus membersihkan ingus dr hidung; - jangkar membuan sauh; - lambai mengayunkan tangan (dl tari); - langkah 1 berjalan-jalan; berlari; 2 melangkahkan kaki ke belakang (dl pencak); - lelah melepas lelah; beristirahat; - letih membuang lelah; - ludah meladeni orang bersoal jawab yg tidak ada gunanya; - malu 1 menghilangkan malu; 2 membalas dendam untuk menghilangkan malu; - mata melayangkan pandang; memandang-mandang; - muka 1 berpaling (tidak sudi melihat); 2 tidak suka; 3 tidak menghiraukan; - mulut mengatakan sesuatu tidak dng terus terang; - nama menodai nama baik; menjelekkan nama; - nyawa 1 mati; mengorbankan nyawa; 2 menempuh bahaya maut dng sengaja; - obat membuang tembakan; - pal Lay berlayar serong-menyerong menyongsong angin; - pandang membuang mata; - penat membuang lelah; - peran Lay membelokkan (kapal, layang-layang, dsb) ke kiri dan ke kanan; - sauh menurunkan (menjatuhkan) sauh hendak berlabuh; - sepanjang adat mengeluarkan seseorang dr adat krn melawan adat; - sial berbuat sesuatu spt selamatan dsb supaya kesialan hilang; menghilangkan sial; - sikap membuang tingkah; - sipat melukai orang sehingga cacat (pd mata, kaki, dsb); - tangan mengayunkan tangan ketika berjalan; menggerakkan tangan untuk memukul dsb (spt dl silat); - tembakan melepaskan tembakan tidak dng sasaran yg tertentu; - tempo membuang waktu; - tingkah berjalan dsb dng tingkah (sikap) yg dibuat-buat; membuang sikap; - undi menentukan sesuatu dng mengundi; - utang hukuman yg dijatuhkan kpd seseorang yg selalu berutang dan tidak pernah melunasinya, utang itu menjadi tanggung jawab keluarganya, tetapi orang itu dibuang dr keluarga; - waktu menghabiskan waktu tanpa hasil; menyia-nyiakan waktu;
Referensi dari KBBI bongkar kalimat ke 4
mem·bong·kar v 1 mengangkat ke atas: - sauh; 2 menurunkan muatan dr kapal (kereta api): kuli-kuli kapal itu telah selesai - muatan; 3 merusak; merobohkan: petugas keamanan berhasil - rumah (bangunan) liar; 4 menceraikan bagian-bagian mesin: montir sedang - mesin mobil; 5 membuka dng paksa: kita terpaksa - peti itu krn kuncinya hilang; 6 mencuri dng merusak pintu (jendela dsb): pencuri itu berhasil - gudang obat; 7 membuka rahasia: pihak yg berwajib berhasil - usaha pemalsuan ijazah;
Referensi dari KBBI candat kalimat ke 1
can·dat kl n sauh atau gancu yg banyak pencakarnya
Referensi dari KBBI hanyut kalimat ke 10
ber·ha·nyut v tergelincir; meleset; larat; hanyut: dua kali membuang sauh selalu ~ juga sauhnya;
Referensi dari KBBI pampan kalimat ke 1
pam·pan n Lay lubang pd dinding haluan kapal tempat memasangkan rantai sauh
Referensi dari KBBI jangkar kalimat ke 5
jangkar cakar sauh terbang;
Referensi dari KBBI teranas kalimat ke 2
teranas sanggup menahan sauh
Referensi dari KBBI candit kalimat ke 1
can·dit n barang yg lentik dan lebar pd ujungnya (spt ujung kait sauh, pemetik bedil, injak-injak atau pemijak kaki pd kereta)
Referensi dari KBBI taul kalimat ke 1
ta·ul ark v, me·na·ul v mengikatkan atau meletakkan (dayung, pengayuh) di pinggir perahu; menggantungkan sauh di pinggir perahu
Referensi dari KBBI kuku kalimat ke 13
kuku sauh pengait pd sauh;

Posisi kata sauh di database KBBI Online

satinet - satir - satir - satir - satire - satiris - satori - satpam - satria - satron - satumeja - satupadu - satu - saturnus - saturometer - satwa - satyagraha - satyalencana - satyawacana - saudagar - saudara - saudari - sauh - saujana - sauk - sauk - saum - sauna - saung - saur - saur - saur - saus - saut - sauvinis - sauvinisme - sauvinistis - savana - sawa - sawab - sawab - sawah - sawai - sawala - sawan

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.260 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir