Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata sangat berdasarkan KBBI Online:

sangat /sa·ngat/ adv 1 terlebih-lebih (halnya, keadaannya, dsb); amat; terlalu: rumahnya
• sangat jauh dr sini;
2 payah (tt penyakit); teruk: penyakitnya bertambah
• sangat;
3 sungguh-sungguh: Bapak diminta dng
• sangat supaya datang di kantor hari ini;
sangat-sangat /sa·ngat-sa·ngat/ adv 1 terlampau amat: berita itu - memedihkan; 2 dng sungguh-sungguh (benar-benar): meminta -;
bersangatan /ber·sa·ngat·an/ adv amat sangat;
menyangatkan /me·nya·ngat·kan/ v menjadikan sangat (hebat, keras, parah, dsb): kematian ayahnya yg disusul oleh kematian ibunya - kesedihannya;
tersangat /ter·sa·ngat/ v teramat sangat;
mempersangat /mem·per·sa·ngat/ v menjadikan lebih hebat (keras, parah, dsb); menyebabkan bertambah sangat; memperhebat: penghinaannya yg berulang kali - kebencianku kepadanya; obat itu - penyakitnya, bukan mengurangi;
mempersangatkan /mem·per·sa·ngat·kan/ v mempersangat;
kesangatan /ke·sa·ngat·an/ a melampaui batas (tt tingkah laku); keterlaluan: kenakalannya - sehingga ia dibenci orang

Kata sangat digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI hebat kalimat ke 1
he·bat /hébat/ a terlampau, amat sangat (dahsyat, ramai, kuat, seru, bagus, menakutkan, dsb): pertempuran itu
Referensi dari KBBI sensitif kalimat ke 2
sensitif sekali; 2 ki mudah membangkitkan emosi: tiap konflik antarsuku yg timbul harus segera diatasi krn masalah kesukuan sangat
Referensi dari KBBI kelebat kalimat ke 5
se·ke·le·bat n 1 selayang pandang; sepintas lalu; sekilas bayangan; 2 ki sangat singkat (tt waktu);
Referensi dari KBBI nonformal kalimat ke 2
nonformal sangat membantu dl meningkatkan keterampilan anak; 2 bersifat di luar kegiatan resmi sekolah: pendidikan
Referensi dari KBBI sarkolema kalimat ke 1
sar·ko·le·ma /sarkoléma/ n Zool kulit luar urat yg sangat tipis dan berbentuk spt pembuluh
Referensi dari KBBI minyak kalimat ke 61
minyak kuku minyak yg diperoleh dr kuku sapi atau biri-biri yg dicampur dng produk minyak bumi yg sangat murni, digunakan sbg pelumas arloji dan instrumen;
Referensi dari KBBI rosot kalimat ke 1
ro·sot v, me·ro·sot v 1 turun (dng badan menempel pd sesuatu yg dituruni); menggelongsor; melingsir: tanpa disadari, anaknya sudah ~ dr pangkuannya; 2 banyak turun (tt harga barang); sangat berkurang (tt hasil, pendapatan, pengaruh); sangat mundur (tt mutu, kepandaian, peradaban): harga tekstil di pasaran ~; tidak benar bahwa wibawa pemerintah sudah ~; akibat kejadian itu, perusahaannya makin ~;
Referensi dari KBBI tolol kalimat ke 1
to·lol a sangat bodoh; bebal: aku lupa menanyakan nama dan nomor telepon wanita itu, betapa
Referensi dari KBBI laku kalimat ke 2
laku nya sangat menjengkelkan; 2 a laris (tt barang dagangan); sudah terjual: dagangannya
Referensi dari KBBI penting kalimat ke 2
me·men·ting v membunyikan "ting" (memetik gitar, celempung, melemparkan uang logam, dsb): ~ mandolin dng lagu yg merdu; ~ uang logam di lantai
Referensi dari KBBI jago kalimat ke 18
ja·go·an n cak 1 orang yg suka berkelahi; pendekar; samseng: dia dikenal sbg seorang ~ yg suka sekali berkelahi; 2 orang yg sangat gemar thd sesuatu (msl pesta, pertunjukan): ~ menonton wayang

Posisi kata sangat di database KBBI Online

sandel - sandera - sandi - sandi - sanding - sanding - sandiwara - sando - sandung - sandung - sandung - sandungan - sang - sanga - sanga - sanga - sangai - sangai - sangan - sangar - sangar - sangar - sangat - sangau - sangga - sangga - sangga - sangga - sanggamara - sanggah - sanggah - sanggam - sanggama - sanggan - sanggang - sanggar - sanggarunggi - sanggat - sanggep - sanggerah - sangging - sanggit - sanggrah - sanggraloka - sanggul

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.536.737 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir