Definisi atau arti kata rona berdasarkan KBBI Online:
rona /
ro·na/
n 1 warna;
2 ki cahaya muka; air muka;
hilang
• rona krn penyakit, hilang bangsa tidak beruang, pb orang yg tidak berharta (beruang) kurang dihargai orang;
berona /
be·ro·na/
v mempunyai rona; berwarna; baik warnanya (rupanya);
perona /
pe·ro·na/
n alat untuk membuat rona:
perona bibir warna merah;
perona mata kosmetik untuk meronai kelopak mata, berbentuk padat, krim, cair, atau batang, bermacam-macam warnanya; pulas mata;
perona pipi kosmetik untuk meronai atau membuat bentuk pipi sempurna, berbentuk padat, krim, atau gel, biasanya berwarna merah atau merah muda
Kata rona digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI rena kalimat ke 1
re·na ? rona
Referensi dari KBBI sapu kalimat ke 13
sa·pu·an n hasil menyapu: sementara itu - nuansa warna putih menebarkan rona keagungan di ruang tamu yg dilengkapi peranti interior senada;
Posisi kata rona di database KBBI Online
rombong -
rombong -
rombus -
romet -
romo -
romok -
romol-romol -
romong -
rompak -
rompak -
rompal -
rompang -
rompang -
rompeng -
rompes -
rompi -
rompoh -
rompok -
rompong -
rompyok -
romsus -
romusa -
rona -
ronce -
ronce -
roncet -
ronda -
rondah-rondih -
ronde -
rondo -
rondok -
roneo -
rong -
rongak -
rongak -
rongga -
ronggang -
ronggeng -
ronggoh -
ronggok -
ronggong -
rongkoh -
rongkok -
rongkol -
rongkong