Definisi atau arti kata ranjau berdasarkan KBBI Online:
ranjau /
ran·jau/
n 1 pancang kecil-kecil dan tajam (dr besi, buluh, dsb) yg ditancapkan di tanah untuk melukai kaki orang atau untuk membunuh binatang:
jalan itu penuh dng
• ranjau; 2 alat peledak yg ditanam di tanah atau ditempatkan di laut:
kapal itu tenggelam krn melanggar
• ranjau laut; 3 ki sesuatu yg sengaja dibuat untuk mencelakakan orang; tipu muslihat;
duduk meraut
• ranjau , tegak meninjau jarak (duduk meraut
• ranjau , berdiri melihat musuh), pb selalu bekerja dng waspada;
• ranjau
bicara undang-undang yg membatasi kemerdekaan orang berbicara di muka umum (rapat umum, rapat terbuka);
• ranjau
cacak ranjau yg dipasang tegak lurus;
• ranjau
darat alat peledak yg ditanam di dl tanah untuk menghalang-halangi musuh;
• ranjau
lapuk tipu muslihat yg tersembunyi (tidak terlihat);
• ranjau
laut alat peledak yg dipasang di laut untuk meledakkan kapal musuh yg menyentuhnya;
• ranjau
pers undang-undang yg membatasi kemerdekaan orang menulis di dl surat kabar
Kata ranjau digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI pita kalimat ke 11
pita ranjau pita putih dr kain yg dapat digunakan sbg alat penolong dl pemasangan atau pembongkaran medan ranjau;
Referensi dari KBBI ranju kalimat ke 1
ran·ju ? ranjau
Referensi dari KBBI sebar kalimat ke 9
pe·nye·bar n 1 orang yg menyebarkan; 2 alat untuk menyebarkan: - ranjau;
Referensi dari KBBI borang kalimat ke 1
2bo·rang n formulir
Referensi dari KBBI suda kalimat ke 1
su·da kl n bambu atau bilah bambu yg dibuat runcing dan dipasang di keliling kubu dsb sbg ranjau
Referensi dari KBBI belut kalimat ke 2
belut kena ranjau (getah), pb seseorang yg licik dan cerdik dapat juga tertangkap atau tertipu; bagai
Referensi dari KBBI periuk kalimat ke 4
periuk api senjata peledak (ranjau darat atau ranjau laut);
Referensi dari KBBI aman kalimat ke 6
meng·a·man·kan v 1 menjadikan tidak berbahaya, tidak rusuh (kacau, kemelut, dsb): alat negara telah berhasil ~ daerah yg dilanda kerusuhan; 2 menjadikan tenteram (hati); 3 melindungi; menyelamatkan: penutupan perairan Maluku dimaksudkan untuk ~ kekayaan laut di sekitar kepulauan tsb; 4 menjinakkan (ranjau, granat, meriam); 5 menyimpan atau menyembunyikan supaya tidak diambil orang; 6 menahan orang yg melanggar hukum demi keamanan umum dan keamanan orang itu dr kemungkinan tindakan main hakim sendiri: polisi ~ penjambret itu;
Referensi dari KBBI petak kalimat ke 6
petak ranjau bagian terkecil dr lapangan ranjau yg berbentuk segi empat;
Referensi dari KBBI bom kalimat ke 7
bom kumbang ranjau laut;
Posisi kata ranjau di database KBBI Online
rangkung -
rangkup -
rangkup -
rangkus -
rangkut -
rango-rango -
rangrang -
rangrangan -
rangsang -
rangsang -
rangsang -
rangsel -
rangsuk -
rangsum -
rangu -
ranguk -
rangum -
rangup -
rani -
rani -
rani -
ranjang -
ranjau -
ranji -
ranjing -
ranju -
ranjungan -
rankine -
ransel -
ransum -
rantai -
rantak -
rantam -
rantang -
rantas -
rantau -
rante -
ranti -
ranting -
rantuk -
rantus -
rantus -
ranum -
ranyah -
ranyah