Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata pol berdasarkan KBBI Online:

1pol n cak 1 penuh: bus jurusan Medan itu sudah
• pol;
2 batas yg paling tinggi atau paling banyak (tt masa kerja, gaji, dsb): akhir tahun ini gajinya sudah
• pol

Kata pol digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI takluk kalimat ke 6
pe·nak·luk·an n 1 proses, cara, perbuatan menaklukkan; 2 Pol perbuatan menaklukkan wilayah suatu negara melalui peperangan, mendapatkan wilayah secara tetap akibat dr peperangan atau penyerangan yg penuh kemenangan
Referensi dari KBBI diaspora kalimat ke 1
di·as·po·ra n Pol masa tercerai-berainya suatu bangsa yg tersebar di berbagai penjuru dunia dan bangsa tsb tidak memiliki negara, msl bangsa Yahudi sebelum negara Israel berdiri pd tahun 1948
Referensi dari KBBI demokrasi kalimat ke 9
demokrasi perwakilan Pol bentuk demokrasi dng kekuasaan tertinggi yg dijalankan melalui sistem perwakilan;
Referensi dari KBBI ancam kalimat ke 4
an·cam·an n 1 sesuatu yg diancamkan: pengusaha itu menganggap sepi ~ itu; 2 perbuatan (hal dsb) mengancam: ~ akan pembongkaran daerah itulah yg menggelisahkan penduduk; 3 Pol usaha yg dilaksanakan secara konsepsional melalui tindak politik dan/atau kejahatan yg diperkirakan dapat membahayakan tatanan serta kepentingan negara dan bangsa;
Referensi dari KBBI juang kalimat ke 8
~ kelas Pol konflik antara satu kelas atau kelompok (proletar, tani, dsb) dan kelas lain (borjuis, tuan tanah, dsb) atau kelompok lain;
Referensi dari KBBI majelis kalimat ke 15
majelis tinggi Pol badan yg mewakili rakyat yg para anggotanya dapat ditentukan atas dasar keturunan, penunjukan, atau pemilihan;
Referensi dari KBBI klik kalimat ke 3
klik penguasa Pol kelompok yg mengoordinasi dan mengendalikan keputusan sampai di luar bidang kebijaksanaan;
Referensi dari KBBI lucut kalimat ke 7
~ senjata penanggalan senjata oleh pihak yg berwajib; ~ senjata sepihak Pol taktik yg dipakai oleh pemimpin negara perunding untuk mengatasi jalan buntu dl perundingan perlucutan senjata dng berusaha mengambil jalan keluar secara sepihak, dng tujuan bahwa, kalau satu pihak menghentikan pembuatan senjata, pihak lain diharapkan akan berbuat yg sama
Referensi dari KBBI daerah kalimat ke 48
daerah perwalian Pol daerah yg tidak mempunyai pemerintahan sendiri, tetapi ditempatkan di bawah sistem perwakilan Perserikatan Bangsa-Bangsa;
Referensi dari KBBI lobi kalimat ke 5
pe·lo·bi·an n 1 proses, cara, perbuatan menghubungi atau melakukan pendekatan (thd pejabat pemerintah atau pemimpin politik) untuk mempengaruhi keputusan atau masalah yg dapat menguntungkan sejumlah orang; usaha untuk mempengaruhi pihak lain dl memutuskan suatu perkara atau soal, biasanya dng berunding secara tidak resmi atau secara pribadi; 2 Pol bentuk partisipasi politik yg mencakup usaha individu atau kelompok untuk menghubungi para pejabat pemerintah atau pemimpin politik dng tujuan mempengaruhi keputusan atau masalah yg dapat menguntungkan sejumlah orang

Posisi kata pol di database KBBI Online

poetika - pof - pogrom - pohon - pohon - poikilohalin - poikiloterm - poin - poise - poiseuille - pojok - pok - pokah - pokah - pokeng - poker - poket - poko - pokok - pokrol - poksai - pokta - pol - pol - pol - pola - polah - polah - polan - polang - polang - polarimeter - polarimetri - polaris - polarisasi - polaritas - poldan - polder - polemik - polemis - polen - poleng - polenter - poler - poles

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.670.257 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir