Definisi atau arti kata pimpinan berdasarkan KBBI Online:
pimpin /
pim·pin/
v, berpimpin /
ber·pim·pin/
v (dl keadaan) dibimbing; dituntun:
yg buta datang berpimpin;
berpimpin jari berpegangan (bergandengan) tangan:
dua sejoli itu turun dr mobil berpimpin tangan;
memimpin /
me·mim·pin/
v 1 mengetuai atau mengepalai (rapat, perkumpulan, dsb):
ia diserahi tugas memimpin rapat itu; 2 memenangkan paling banyak:
Singapura memimpin kejuaraan renang pelajar internasional; 3 memegang tangan seseorang sambil berjalan (untuk menuntun, menunjukkan jalan, dsb); membimbing:
ia berjalan sambil memimpin anaknya; 4 memandu:
mualim memimpin kapal asing itu masuk ke pelabuhan; 5 melatih (mendidik, mengajari, dsb) supaya dapat mengerjakan sendiri:
ia ditugasi atasannya untuk memimpin para calon pegawai negeri;
terpimpin /
ter·pim·pin/
v (dapat) dipimpin; terkendali;
pimpinan /
pim·pin·an/
n hasil memimpin; bimbingan; tuntunan:
berkat pimpinannya, perusahaan itu mendapat kemajuan yg sangat pesat;
pemimpin /
pe·mim·pin/
n 1 orang yg memimpin:
ia ditunjuk menjadi pemimpin organisasi itu; 2 petunjuk; buku petunjuk (pedoman):
buku pemimpin montir mobil;
pemimpin produksi produser;
kepemimpinan /
ke·pe·mim·pin·an/
n perihal pemimpin; cara memimpin:
mahasiswa tetap mendukung cara kepemimpinan nasional Presiden
Kata pimpinan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI kuria kalimat ke 1
ku·ria n Kat seluruh perangkat departemen kepausan yg membantu pimpinan tertinggi gereja menunaikan tugasnya sehari-hari
Referensi dari KBBI biang kalimat ke 8
biang keladi 1 umbi keladi yg pokok; 2 ki orang yg menjadi kepala penjahat atau pimpinan (penganjur) suatu perbuatan kejahatan dsb; orang yg menjadi penyebab (dalang) terjadinya suatu perbuatan jahat dsb;
Referensi dari KBBI manajer kalimat ke 5
manajer pelatihan pejabat pimpinan dl perusahaan atau organisasi yg bertanggung jawab secara umum atas perumusan, pengarahan, dan kebijakan pendidikan dan pelatihan;
Referensi dari KBBI warok kalimat ke 1
wa·rok Jw n pendekar atau jagoan berkelahi yg disegani di daerah Ponorogo dan sekitarnya, biasanya menjadi pimpinan perkumpulan reog: badannya besar dan kekar spt
Referensi dari KBBI bimbing kalimat ke 5
bim·bing·an n 1 petunjuk (penjelasan) cara mengerjakan sesuatu; tuntunan; pimpinan: - tes masuk universitas; 2 ark kata pendahuluan; kata pengantar;
Referensi dari KBBI salur kalimat ke 4
sa·lur·an n 1 aliran: - irigasi ini harus selalu dibersihkan agar tidak tersumbat oleh lumpur, rumput, dan alang-alang; 2 talang (pipa dsb untuk mengalirkan air): - atap ini sudah banyak yg bocor dan belum diperbaiki; 3 pita frekuensi (radio dan televisi): penerimaan gambar melalui - 9 lebih baik dp - 6; 4 prosedur: usul kenaikan pangkat harus disampaikan melalui - yg sudah ditentukan; 5 perantara: dia menjadi - komunikasi antara kelompok yg menuntut kenaikan gaji dan pimpinan perusahaan itu;
Referensi dari KBBI perwira kalimat ke 10
perwira penerangan perwira staf yg bertanggung jawab atas kegiatan pelaksanaan penerangan dl keseluruhan suatu pimpinan;
Referensi dari KBBI tenaga kalimat ke 26
tenaga tetap tenaga atau pegawai yg diangkat dan bekerja secara tetap pd suatu lembaga (kantor, perusahaan, dsb) berdasarkan surat keputusan pimpinan);
Referensi dari KBBI pusara kalimat ke 1
2pu·sa·ra Jw n tali (biasanya dl arti kendali, pimpinan): memegang
Referensi dari KBBI portofolio kalimat ke 1
por·to·fo·lio n 1 tas untuk surat-surat; sampul kulit; 2 dompet; 3 ki pimpinan departemen
Referensi dari KBBI pegang kalimat ke 5
~ batang ki 1 mengepalai atau mengurus suatu pekerjaan yg penting; 2 menjadi pengendara becak, bemo, dsb; ~ batang leher ki menangkap; ~ besi panas ki bekerja dng diliputi rasa khawatir; ~ cempurit ki memimpin; memegang pucuk pimpinan; ~ ekor ki menguasai seseorang sehingga orang itu tidak dapat bertindak bebas; ~ kas mengurus (menyimpan dan membukukan) uang perkumpulan dsb; ~ kemudi ki memimpin perusahaan dsb; ~ kewajiban menjalankan kewajiban; ~ kitab ki beragama; ~ peranan menjalankan peran; ~ rol memegang peranan; ~ senjata berkuasa; ~ tampuk menguasai; ~ tampuk negeri memerintah negeri; ~ teguh menjalankan dng patuh; menaati; ~ toko mengurus toko; ~ uang 1 mengurus keuangan perkumpulan (perusahaan dsb); 2 ki berkuasa krn mempunyai banyak uang;
Referensi dari KBBI wenang kalimat ke 4
se·we·nang-we·nang adv 1 dng tidak mengindahkan hak orang lain; dng semau-maunya; 2 dng kuasa sendiri; semaunya: pimpinan perusahaan itu berbuat ~ thd para karyawan;
Referensi dari KBBI status kalimat ke 2
ber·sta·tus v mempunyai status (sbg); berkedudukan: ayahnya - (sbg) pimpinan sementara di kantornya
Posisi kata pimpinan di database KBBI Online
pilah -
pilak -
pilang -
pilar -
pilas -
pilaster -
pilau -
pileh -
pilek -
pileren -
pilih -
pilin -
pilis -
pilon -
pilong -
pilorus -
pilositas -
pilot -
pilsener -
pilu -
pilus -
pimpel -
pimpin -
pimping -
pin -
pinak -
pinang -
pinang -
pinang -
pina-pina -
pina-pina -
pinar -
pinas -
pincang -
pincang -
pincuk -
pincuk -
pincuk -
pincut -
pinda -
pinda -
pindahtangan -
pindahtugas -
pindah -
pindai