Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata pemanfaatan berdasarkan KBBI Online:

manfaat /man·fa·at/ n 1 guna; faedah: sumbangan itu banyak
• manfaatnya bagi orang-orang miskin;
2 laba; untung:
• manfaat penjualan ternaknya berlipat ganda;

• manfaat dan mudarat untung dan rugi; baik dan buruk;
• manfaat langsung Ek manfaat yg langsung dapat dinikmati krn adanya investasi, yg dapat berupa kenaikan fisik hasil produksi, perbaikan kualitas produksi, dan penurunan biaya;
• manfaat terpakai Ek bagian manfaat aktiva tetap yg telah hilang;
• manfaat tidak langsung Ek manfaat lain yg timbul krn adanya suatu investasi;
bermanfaat /ber·man·fa·at/ v ada manfaatnya; berguna; berfaedah: olahraga itu - bagi kesehatan;
memanfaatkan /me·man·fa·at·kan/ v menjadikan ada manfaatnya (gunanya dsb): kami - pekarangan yg kosong itu untuk penimbunan kayu; mereka - surat kabar untuk pendidikan;
pemanfaatan /pe·man·fa·at·an/ n proses, cara, perbuatan memanfaatkan: - sumber alam untuk pembangunan;
kemanfaatan /ke·man·fa·at·an/ n hal (ber)manfaat; kegunaan: gotong royong itu kita lakukan untuk - bersama

Kata pemanfaatan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI eksploitasi kalimat ke 2
eksploitasi nikel di daerah itu dilakukan oleh perusahaan asing; 2 pemanfaatan untuk keuntungan sendiri; pengisapan; pemerasan (tt tenaga orang):
Referensi dari KBBI teknik kalimat ke 6
teknik kimia listrik lapangan teknik pemanfaatan listrik sbg sumber energi pd bidang elektrokimia;
Referensi dari KBBI padat kalimat ke 9
padat karya 1 pekerjaan yg berasaskan pemanfaatan tenaga kerja yg tersedia (dl jumlah yg besar); 2 kegiatan pembangunan proyek yg lebih banyak menggunakan tenaga manusia jika dibandingkan dng modal atau mesin;
Referensi dari KBBI pancausaha kalimat ke 1
pan·ca·u·sa·ha n Tan yg berhubungan dng lima usaha pertanian, yaitu pemanfaatan pupuk, benih unggul, pestisida, irigasi, dan cara bercocok tanam yg baik
Referensi dari KBBI hutan kalimat ke 40
per·hu·tan·an n 1 urusan (pemeliharaan dsb) hutan; 2 pengelolaan dan pemanfaatan sumber daya hutan untuk tujuan komersial yg merupakan spesifikasi kegiatan kehutanan;
Referensi dari KBBI fotosintesis kalimat ke 1
fo·to·sin·te·sis /fotosintésis/ n Kim pemanfaatan energi cahaya matahari (cahaya matahari buatan) oleh tumbuhan berhijau daun atau bakteri untuk mengubah karbondioksida dan air menjadi karbohidrat
Referensi dari KBBI geohidrologi kalimat ke 1
ge·o·hid·ro·lo·gi /géohidrologi/ n 1 ilmu tt berbagai aliran air dl tanah; 2 ilmu tt cara-cara pemanfaatan air yg terdapat di bawah permukaan tanah serta akibatnya pd jentera hidrologi
Referensi dari KBBI gaya kalimat ke 8
gaya bahasa Ling 1 pemanfaatan atas kekayaan bahasa oleh seseorang dl bertutur atau menulis; 2 pemakaian ragam tertentu untuk memperoleh efek-efek tertentu; 3 keseluruhan ciri-ciri bahasa sekelompok penulis sastra; 4 cara khas dl menyatakan pikiran dan perasaan dl bentuk tulis atau lisan;
Referensi dari KBBI biotek kalimat ke 1
bi·o·tek /bioték/ n pemanfaatan sistem biologi untuk menghasilkan barang dan jasa bagi kepentingan manusia: di bidang industri,
Referensi dari KBBI etnobotani kalimat ke 1
et·no·bo·ta·ni /étnobotani/ n ilmu botani mengenai pemanfaatan tumbuh-tumbuhan dl keperluan kehidupan sehari-hari dan adat suku bangsa

Posisi kata pemanfaatan di database KBBI Online

mandi - mandi - mandiang - mandibula - mandil - mandir - mandir - mandiri - mandolin - mandor - mandraguna - mandril - mandrin - mandu - mandul - mandulika - mandung - mandung - mandung - mandur - maneken - manerisme - manfaat - mang - mangan - mangap - mangas - mangau - mangayubagya - mangga - manggah - manggala - manggar - manggis - manggistan - manggung - manggusta - manggut - mangir - mangkah - mangkak - mangkal - mangkanya - mangkar - mangkara

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.672.262 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir