Definisi atau arti kata parasut berdasarkan KBBI Online:
parasut /
pa·ra·sut/
n payung yg dipakai untuk terjun dr pesawat terbang; payung udara
Kata parasut digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI pasuk kalimat ke 3
~ anjing pasukan (polisi dsb) yg dilengkapi dng anjing pelacak; ~ baret merah pasukan khusus Angkatan Darat Republik Indonesia yg mengenakan baret merah; Komando Pasukan Khusus; ~ berkuda segolongan tentara berkuda; kavaleri; ~ gegana pasukan penjinak senjata peledak (bom dsb); ~ gerak cepat pasukan yg mudah dipindah-pindahkan dng cepat menurut keadaan dan keperluan; ~ kawal pasukan yg bertugas mengawal; Pasukan Pengawal Presiden; ~ para pasukan payung; ~ payung pasukan yg terlatih untuk diterjunkan dr pesawat udara dng memakai payung udara (parasut) untuk menduduki tempat (daerah) yg strategis dl peperangan; pasukan para; ~ pembidas pasukan penggempur (penembus); ~ sandi pasukan dl kesatuan Angkatan Darat Republik Indonesia yg dapat bergerak cepat; Komando Pasukan Khusus; ~ teras pasukan utama; pasukan inti; pasukan yg terbaik; ~ udara pasukan dng peralatannya untuk berperang di udara; angkatan udara; ~ yudha pasukan sandi
Referensi dari KBBI payung kalimat ke 19
payung udara parasut;
Referensi dari KBBI terbang kalimat ke 14
terbang layang terbang dng pesawat buatan dr rangka kayu (kain parasut), yg mula-mula dinaikkan (ditarik) ke atas oleh pesawat, kemudian dilepaskan hingga melayang;
Referensi dari KBBI layang kalimat ke 7
~ luncur olahraga udara yg menggunakan parasut, biasanya diluncurkan dr tempat ketinggian tertentu, msl dr gunung yg diliputi salju, agar orangnya dapat melayang-layang beberapa saat di udara;
Referensi dari KBBI terjun kalimat ke 5
terjun payung terjun dng menggunakan parasut (payung udara);
Referensi dari KBBI alat kalimat ke 95
mem·per·a·lati v melengkapi dng alat-alat yg diperlukan (spt senjata, parasut): ~ pasukan dng senjata modern
Referensi dari KBBI para kalimat ke 1
6pa·ra- bentuk terikat 1 berlawanan dng: paradoks; 2 tidak sama atau tidak menyerupai; 3 di sebelah; di samping; dekat dng: parakardiak; 4 di seberang; di atas: paranormal
Referensi dari KBBI payung kalimat ke 15
payung pelontar parasut untuk pilot pesawat tempur yg dapat dipakai untuk meloncat (terjun) dl keadaan darurat, msl ketika pesawat terbakar, tertembak: kalangan militer memperkirakan bahwa pilot mungkin telah keluar dr pesawat dng
Referensi dari KBBI payung kalimat ke 4
payung iram-iram); 2 kain berbentuk setengah bulatan diberi bertali pd tepinya, dipakai untuk terjun dr pesawat terbang atau balon; parasut; payung udara; 3 ki barang apa yg melindungi (di atas kepala); pelindung dsb; 4 ki orang yg melindungi; pelindung;
Posisi kata parasut di database KBBI Online
paranormal -
paranpara -
parap -
parap -
parapalatal -
parapati -
paraplasme -
paraplegia -
parapodium -
parapsikolog -
parapsikologi -
paras -
paras -
paras -
parasetamol -
parasintesis -
parasit -
parasitisme -
parasitoid -
parasitologi -
parasitoma -
parasitopolis -
parasut -
parasutis -
parataksis -
parataktis -
paratesis -
paratifus -
paratiroid -
parau -
pare -
parenial -
parenkim -
parental -
parentesis -
parestesia -
parewa -
parfum -
parga -
parhelion -
pari -
pari -
pari -
paria -
paria