Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata pangsa berdasarkan KBBI Online:

pangsa /pang·sa/ n 1 petak-petak dl buah-buahan (spt dl buah durian); ulas; 2 bagian; jatah; jumlah banyaknya sesuatu; 3 garis-garis pd tapak tangan; 4 urat pd batu pualam;
(sbg durian)
• pangsa menunjukkan bangsa (sbg durian menunjukkan
• pangsanya), pb
kelakuan (perkataan dsb) seseorang menunjukkan tinggi rendahnya budi pekerti (asal dsb);

• pangsa kerja bagian utama dr kegiatan kerja yg selanjutnya terbagi ke dl elemen kerja;
• pangsa pasar jumlah penjualan produk atau komoditas suatu penjualan dibandingkan dng penjualan produk atau komoditas itu dl industri atau penghasil secara keseluruhan;
berpangsa /ber·pang·sa/ v mempunyai pangsa; ada pangsanya;
memangsakan /me·mang·sa·kan/ v membagi dl pangsa;
pemangsaan /pe·mang·sa·an/ n proses, cara, perbuatan memangsakan: salah satu taktik perusahaan untuk mempertahankan diri ialah dng melakukan pemangsaan pasar

Kata pangsa digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI lundang kalimat ke 1
lun·dang Mk n ruang (petak) dl buah-buah; pangsa: durian se
Referensi dari KBBI flat kalimat ke 1
flat n 1 tempat tinggal yg terdiri atas ruang duduk, kamar tidur, kamar mandi, dan dapur, dibangun secara berderet-deret (bergandeng-gandeng) pd setiap lantai bangunan bertingkat; apartemen; rumah pangsa; 2 bangunan bertingkat, terbagi dl beberapa tempat tinggal (masing-masing untuk satu keluarga)
Referensi dari KBBI jarak kalimat ke 1
2ja·rak n 1 pohon perdu yg tingginya 2 m, bergetah, berwarna putih, batangnya mudah patah, berbiji polong, bijinya terletak dl pangsa, sebesar kacang tanah, apabila tua berwarna hitam dan dapat dipakai sbg bahan minyak pelumas, banyak macamnya, spt
Referensi dari KBBI ulas kalimat ke 1
5ulas v, meng·u·las-u·las v mengusap-usap; mengelus-elus: begitulah ia berkata sambil ~ janggutnya
Referensi dari KBBI ruang kalimat ke 3
ruang dan waktu; 4 petak dl buah (durian, petai); pangsa;
Referensi dari KBBI juring kalimat ke 1
ju·ring n ulas; pangsa;
Referensi dari KBBI segmentasi kalimat ke 2
me·nyeg·men·ta·si·kan v membagi sesuatu dl segmen-segmen atau pangsa
Referensi dari KBBI segmen kalimat ke 1
seg·men /ségmén/ n 1 Mat tembereng; 2 Bot ulas (tt limau), pangsa (tt durian), dsb; 3 bagian; 4 Bio satuan rangkaian yg pd dasarnya mempunyai struktur yg sama; bagian ruas tubuh yg berbentuk cincin, spt ruas tubuh cacing tanah; 5 golongan; daerah; 6 Ling satuan bahasa yg diabstraksikan dr kesatuan wicara atau teks;
Referensi dari KBBI baguk kalimat ke 1
3ba·guk n ruang (petak-petak) dl buah-buahan (spt dl buah durian); pangsa
Referensi dari KBBI ira kalimat ke 1
ira Mk n 1 petak pd buah durian atau limau; pangsa; 2 garis atau urat kayu; 3 urat besar pd daging (yg mudah diiris)
Referensi dari KBBI gigit kalimat ke 4
~ pangsa ki meraih keuntungan: ia yakin dapat ~ pangsa lebih besar lagi dr kedua majalah wanita yg lebih dahulu beredar;

Posisi kata pangsa di database KBBI Online

pangkaltolak - pangkal - pangkas - pangkat - pangkat - pangkat - pangkek - pangkin - pangkon - pangku - pangkung - pangkur - pangkur - panglima - pangling - panglong - pangolat - pangonan - pangpet - pangpung - pangrehpraja - pangrukti - pangsa - pangsek - pangsi - pangsi - pangsi - pangsit - panguk - pangur - pangus - panik - paniki - panil - panili - paninggil - paningset - panir - paniradia - panitera - panitia - panitra - panja - panjak - panjang

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.621.393 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir