Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata pahlawan berdasarkan KBBI Online:

pahlawan /pah·la·wan/ n orang yg menonjol krn keberanian dan pengorbanannya dl membela kebenaran; pejuang yg gagah berani;

• pahlawan bakiak suami yg sangat patuh (takut) kpd istrinya;
• pahlawan kesiangan 1 orang yg baru mau bekerja (berjuang) setelah peperangan (masa sulit) berakhir; 2 orang yg ketika masa perjuangan tidak melakukan apa-apa, tetapi setelah peperangan selesai menyatakan diri pejuang;
kepahlawanan /ke·pah·la·wan·an/ n perihal sifat pahlawan (spt keberanian, keperkasaan, kerelaan berkorban, dan kekesatriaan)

Kata pahlawan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI songsong kalimat ke 5
me·nyong·song v 1 berjalan maju untuk menghadapi (menempuh) sesuatu yg datang dr arah yg berlawanan: para keluarga berdatangan ke stasiun - rombongan prajurit yg baru tiba; berlayar - angin; 2 melawan; menentang: - tindakan yg dianggap merugikan rakyat; 3 menyambut (kedatangan tamu dsb); mengelu-elukan: mereka - pahlawan olahraga itu dng sorak sorai yg gegap gempita; 4 menyambut (hari raya, kelahiran bayi, dsb) dng perayaan, selamatan, dsb: untuk - hari kemerdekaan, penduduk dikerahkan untuk bergotong royong membersihkan kampung; 5 memberikan ganti rugi, santunan, dsb; menyilih; memenuhi (syarat, harapan, dsb); mengembalikan uang yg berlebih: ia bersedia - biaya yg sudah kita keluarkan
Referensi dari KBBI imperialis kalimat ke 2
imperialis meluap-luap di dada para pahlawan kemerdekaan kita
Referensi dari KBBI wakil kalimat ke 11
me·wa·kil·kan v menunjuk orang sbg wakil: janda pahlawan itu ~ kpd anaknya untuk menerima hadiah;
Referensi dari KBBI lantesari kalimat ke 1
lan·te·sa·ri /lantésari/ n tarian yg menggambarkan ketangkasan dan keperkasaan seorang pahlawan
Referensi dari KBBI negarawan kalimat ke 1
ne·ga·ra·wan n ahli dl kenegaraan; ahli dl menjalankan negara (pemerintahan); pemimpin politik yg secara taat asas menyusun kebijakan negara dng suatu pandangan ke depan atau mengelola masalah negara dng kebijaksanaan dan kewibawaan: beliau merupakan pahlawan besar dan
Referensi dari KBBI puspamala kalimat ke 1
pus·pa·ma·la n untaian bunga yg dikalungkan di leher pd upacara penyambutan tamu (juara, pahlawan, dsb)
Referensi dari KBBI militer kalimat ke 2
ke·mi·li·ter·an n yg berhubungan dng militer; seluk-beluk militer; yg bersifat militer: pemakamannya dilakukan dng upacara - di taman pahlawan
Referensi dari KBBI perwira kalimat ke 5
perwira; 3 kl n pahlawan:
Referensi dari KBBI salvo kalimat ke 1
sal·vo n tembakan serentak sejumlah senapan atau meriam sbg tanda penghormatan militer (pd upacara kenegaraan, pemakaman, dsb: upacara pemakaman pahlawan itu didahului dng
Referensi dari KBBI gita kalimat ke 2
gita puja Sas sajak lirik yg dinyanyikan untuk memuliakan Tuhan atau sesuatu yg dimuliakan spt pahlawan bangsa, cita-cita; himne

Posisi kata pahlawan di database KBBI Online

pagina - pagoda - pagon - pagu - pagun - pagupon - pagut - pagut - paguyuban - pah - pah - paha - pahala - paham - pahang - pahar - pahat - pahat - paheman - pahing - pahit - pahit - pahlawan - pahter - pai - paidon - pail - pailit - paing - pair - pair - pais - paitua - paja - pajak - pajak - pajak - pajan - pajang - pajuan - pajuh - pak - pak - pak - pakai

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.536.737 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir