Definisi atau arti kata pagar berdasarkan KBBI Online:
pagar /
pa·gar/
n yg digunakan untuk membatasi (mengelilingi, menyekat) pekarangan, tanah, rumah, kebun, dsb:
• pagar
bambu;
• pagar kawat;
• pagar
makan tanaman, pb orang yg merusakkan barang yg diamanatkan (dititipkan) kepadanya;
• pagar
adat ketentuan (peraturan) adat; hukum adat; adat istiadat;
• pagar
ayu barisan penerima tamu yg terdiri atas wanita-wanita cantik;
• pagar
bambu pagar dr tanaman bambu (buluh);
• pagar
betis penjagaan yg ketat;
• pagar
bulan lingkungan (awan) yg tampak mengelilingi bulan; kandang bulan;
• pagar
buluh pagar bambu;
• pagar
desa pembantu penjaga keamanan desa (di Jawa Barat);
• pagar
duri pagar dr kawat berduri;
• pagar
hidup pagar dr pohon-pohonan yg rendah;
• pagar
lambung kubu;
• pagar
langkan tembok penutup lorong yg dibangun di sekeliling candi;
• pagar
negeri pelindung negeri;
• pagar
sua pagar sbg sekatan di antara kedua ekor kerbau yg akan diadu;
berpagar /
ber·pa·gar/
v 1 memakai pagar; ada pagarnya;
2 dipagari:
halaman rumahnya berpagar besi;
memagar /
me·ma·gar/
v 1 memasang (membuat) pagar;
2 spt pagar;
memagar diri bagai aur, pb hanya memikirkan diri sendiri;
memagar diri menjaga diri;
memagari /
me·ma·gari/
v 1 memasangi pagar:
ia memagari pekarangannya dng bambu;
2 ki melindungi (supaya jangan diganggu, diserang, dsb):
pasukan keamanan memagari tamu agung;
memagarkan /
me·ma·gar·kan/
v 1 menggunakan (sesuatu) untuk pagar:
tukang kebun memagarkan pohon kemuning di halaman depan rumah itu;
2 memasangkan pagar:
anak-anak sedang memagarkan kebun sayur-sayuran Paman
Kata pagar digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI gonggong kalimat ke 2
meng·gong·gongi v menyalak berulang-ulang: anjing-anjing itu ~ orang asing yg hendak membuka pintu pagar itu;
Referensi dari KBBI ruit kalimat ke 2
te·ru·it v tersangkut; terkait pd: celanaku ~ pd kawat pagar
Referensi dari KBBI langkan kalimat ke 1
2lang·kan Jk n pagar berupa kisi-kisi (pd jembatan dsb)
Referensi dari KBBI buluh kalimat ke 10
buluh cina buluh kecil yg biasa dipakai untuk pagar; Bambusa hama;
Referensi dari KBBI sudu-sudu kalimat ke 1
su·du-su·du n tumbuhan perdu, banyak digunakan untuk pagar, getahnya dipakai sbg racun ikan, sedangkan akarnya untuk obat sakit perut; Euphorbia neriifolia; Euphorbia antiquorum;
Referensi dari KBBI bambu kalimat ke 17
bambu lengka bambu yg tingginya mencapai 12 m, bergaris tengah 2—5 cm, berwarna hijau tua, digunakan untuk pagar, dinding rumah atau dangau di sawah; Gigantochloa nigrociliata;
Referensi dari KBBI duri kalimat ke 9
ber·du·ri v ada durinya; memakai duri: pagar pekarangannya diberi kawat ~;
Referensi dari KBBI belam kalimat ke 1
4be·lam n palang atau kancing pintu (pagar dsb);
Referensi dari KBBI jaro kalimat ke 1
ja·ro n bilah bambu untuk pagar
Referensi dari KBBI kubu kalimat ke 6
kubu kapal Lay pelat yg menonjol di atas geladak kapal yg berfungsi sbg pagar kapal;
Posisi kata pagar di database KBBI Online
padang -
padas -
padasan -
padat -
padepokan -
padi -
padi -
padma -
padmasana -
padmi -
padri -
padu -
padudan -
paduk -
paduka -
paduraksa -
padusi -
paedah -
paedofil -
paes -
pagan -
paganisme -
pagar -
pagas -
pagebluk -
pagelaran -
pagi -
pagina -
pagoda -
pagon -
pagu -
pagun -
pagupon -
pagut -
pagut -
paguyuban -
pah -
pah -
paha -
pahala -
paham -
pahang -
pahar -
pahat -
pahat