Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata muncul berdasarkan KBBI Online:

muncul /mun·cul/ v 1 menyembul; keluar menampakkan diri: matahari
• muncul dr balik awan;
2 timbul; terbit: ia selalu menjawab pertanyaan yg
• muncul kemudian;
bermunculan /ber·mun·cul·an/ v muncul berturut-turut; muncul dl waktu yg hampir bersamaan: perusahaan bus malam kilat kian -;
memunculkan /me·mun·cul·kan/ v 1 menimbulkan; menerbitkan; menjadikan muncul: hal itu - gambaran seolah-olah negara itu negara netral; 2 menampakkan; menjadikan muncul (mementaskan dsb): dl pagelaran itu ia akan - kreasi barunya;
- diri menampakkan diri;
pemunculan /pe·mun·cul·an/ n proses, cara, perbuatan memunculkan: ini terbilang - keempat kalinya bagi aktris cilik itu;
kemunculan /ke·mun·cul·an/ n 1 perihal muncul; 2 kehadiran; kedatangan; keikutsertaan

Kata muncul digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI kendara kalimat ke 7
ber·ken·da·ra·an v memakai kendaraan (spt sepeda, kuda, kereta): akhir-akhir ini muncul lagi perampok yg ~ mobil;
Referensi dari KBBI gunung kalimat ke 13
meng·gu·nung v 1 (bertumpuk dsb) menyerupai gunung: di sebelah gedung itu sampah dibiarkan ~; 2 ki besar (tt harapan): ia muncul dng harapan yg ~ untuk menjadi juara pertama;
Referensi dari KBBI ginjean kalimat ke 1
gin·je·an /ginjéan/ n tumbuhan tahunan yg tumbuhnya tegak, bentuk batangnya segi empat, bagian tengah berongga, daun bagian atas hampir tidak bertangkai bentuknya memanjang dan runcing, bunganya muncul dr ketiak daun, ada yg berwarna putih dan ada pula yg merah muda; Leonurus
Referensi dari KBBI bunga kalimat ke 25
bunga hidup bunga yg muncul dr tanaman hidup;
Referensi dari KBBI sasar kalimat ke 4
- antara sasaran yg ditentukan untuk dicapai sbg landasan bagi pencapaian sasaran utama; - daerah sasaran tembakan meriam atau bom yg meliputi ruang yg sangat luas; - dalam sasaran yg mempunyai kedalaman; - ganti sasaran berikutnya setelah sasaran permulaan berhasil dihancurkan atau ternyata tidak mungkin untuk ditembaki secara efektif; - keras sasaran yg tepat atau cocok jika ditembaki oleh meriam, msl kendaraan berlapis baja, kubu, benteng; - kesempatan sasaran yg muncul secara kebetulan; - lebar sasaran dng kelebaran lebih dr garis perkenaan; - luas sasaran yg tidak dapat tertutup tembakan, baik dng cara penembakan sasaran lebar maupun dng cara penembakan sasaran dalam; - lunak sasaran yg dapat dihancurkan oleh peluru-peluru senjata ringan; - mendadak sasaran yg muncul dng tiba-tiba di medan pertempuran sehingga tembakan thd sasaran tsb tidak dapat dipersiapkan sebelumnya; - serbuan tempat atau bentuk medan yg terpilih, yg harus direbut sehubungan dng suatu serangan dan apabila medan ini sudah terebut berarti dapat diselesaikan suatu babak atau fase yg penting dr tugas pokok; - teliti sasaran atau bangunan yg memerlukan pemasangan bom atau pengarahan tembakan secara teliti; - tembak sosok, tempat, atau medan yg menjadi sasaran penembakan; - timbul hilang sasaran yg hanya tampak untuk waktu yg singkat pd penglihatan penembak; - titik sasaran yg kelebaran dan kedalamannya tidak lebih dp garis perkenaan;
Referensi dari KBBI datang kalimat ke 4
datang nya cinta, dr mata turun ke hati; 3 v hadir; muncul: ia tidak
Referensi dari KBBI sindrom kalimat ke 1
sin·drom n himpunan gejala atau tanda yg terjadi serentak (muncul bersama-sama) dan menandai ketidaknormalan tertentu; hal-hal (spt emosi atau tindakan) yg biasanya secara bersama-sama membentuk pola yg dapat diidentifikasi
Referensi dari KBBI retradisionalisasi kalimat ke 1
re·tra·di·si·o·na·li·sa·si /rétradisionalisasi/ n pentradisionalan kembali; pengembalian menjadi tradisional: muncul reideologisasi dan
Referensi dari KBBI lidah kalimat ke 10
lidah ayam 1 tumbuhan terna, dijumpai di berbagai tempat di Indonesia, tingginya mencapai 0,80 m, batang bagian atas berbulu, daun berbentuk pita, tajam, lonjong atau jorong, perbungaan berupa tandan yg normal muncul dr ketiak daun, buah agak bersayap, perbanyakan dng biji, daun dan akar untuk obat asma, bronkitis, atau sbg tonik, juga mengandung saponin, Polygala glomerata; 2 pisau kecil;
Referensi dari KBBI sembul kalimat ke 1
2sem·bul n Geo bongkaran kerak bumi yg terangkat (bentuknya memanjang yg pd sisinya dibatasi sesaran)

Posisi kata muncul di database KBBI Online

mumbang - mumbul - mumbung - mumet - mumi - mumi - mumifikasi - mumpung - mumpuni - mumuk - mumur - mumut - muna - munafik - munafikin - munajat - munajim - munasabah - muncang - munci - muncikari - muncrat - muncul - muncung - muncus - mundam - munding - mundu - mundur - mung - munggu - mungguk - munggur - munggur - mungil - mungkar - mungkin - mungkir - mungkum - mungkur - mungmung - mungsi - mungut - munib - munisi

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.670.493 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir