Definisi atau arti kata meter berdasarkan KBBI Online:
meter /
me·ter/ /méter/
n satuan dasar ukuran panjang 39,37 inci;
• meter
arus 1 alat untuk menentukan kecepatan aliran
cairan atau gas;
2 alat untuk mengukur kekuatan arus listrik;
• meter
kecepatan takometer;
• meter
kubik satuan ukuran isi, panjang, lebar, dan tinggi masing-masing 1 m;
• meter
lintasan kodometer;
• meter
persegi satuan ukuran luas, panjang dan lebar masing-masing 1 m;
meteran /
me·ter·an/
n 1 meter;
2 alat untuk mengukur air, listrik, dsb;
- gas alat untuk mengukur konsentrasi gas di dl ruang pd waktu dan suhu tertentu
Kata meter digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI kubik kalimat ke 1
2ku·bik n ukuran volume (isi), dihitung dng mengalikan panjang, lebar, dan tinggi, serta diberi tanda pangkat tiga; pangkat tiga: dua meter
Referensi dari KBBI jarak kalimat ke 16
ber·ja·rak v ada antaranya (jaraknya): sekurang-kurangnya harus ~ setengah meter;
Referensi dari KBBI satu kalimat ke 9
sa·tu·an n 1 bilangan bulat positif terkecil dr bilangan seluruhnya (bilangan satu): bilangan 235 -nya 5, puluhannya 3, dan ratusannya 2; 2 standar atau dasar ukuran (takaran, sukatan, uang, dsb): meter ialah - ukuran panjang, sedangkan gram - berat; 3 sekelompok orang (tentara, alat-alat, dsb) yg merupakan keutuhan: - pasukan bermotor; 4 perangkat; unit;
Referensi dari KBBI basket kalimat ke 1
bas·ket /baskét/ n Olr 1 permainan bola yg dilakukan oleh dua regu, masing-masing terdiri atas lima orang, yg berusaha mengumpulkan angka dng memasukkan bola ke dl basket; 2 lingkaran berjaring yg dipasang pd ketinggian tiga meter pd papan sbg tempat memasukkan bola pd permainan bola basket
Referensi dari KBBI lilit kalimat ke 3
lilit penampang lintang pohon itu dua meter;
Referensi dari KBBI labu kalimat ke 12
labu siam 1 tanaman merambat pd tanaman lain atau di para-para yg dapat mencapai panjang beberapa meter, buahnya menyerupai buah avokad, tetapi tidak rata atau berbelimbing, berkulit tipis dng daging buah tebal, bergetah, banyak airnya dan berbiji satu, warna buah hijau keputih-putihan dan daging buahnya putih bersih; Sechium edule; 2 buah labu siam;
Referensi dari KBBI tenis kalimat ke 1
te·nis /ténis/ n permainan olahraga yg menggunakan bola (sebesar kepalan) sbg benda yg dipukul dan raket sbg pemukulnya, dimainkan oleh dua pemain (dua pasang), di lapangan yg dibatasi oleh jaring setinggi kira-kira satu meter: setiap minggu pagi ayah bermain
Referensi dari KBBI benih kalimat ke 3
benih cengkih itu sebaiknya dipindahkan setelah setengah meter tingginya; 3 sperma untuk bibit pengembangbiakan ternak dsb:
Referensi dari KBBI lesak kalimat ke 1
4le·sak a tidak berhenti: hujan
Referensi dari KBBI senti kalimat ke 1
sen·ti /sénti/ n 1 kp sentimeter; seperseratus meter; 2 seperseratus (msl sentiliter, sentigram)
Posisi kata meter di database KBBI Online
metamorf -
metamorfis -
metamorfisme -
metamorfosis -
metana -
metanefros -
metanol -
metari -
metasenter -
metastasis -
metatarsus -
metatesis -
metazoa -
mete -
meteor -
meteorit -
meteorograf -
meteorogram -
meteoroid -
meteorologi -
meteorologis -
meteorologiwan -
meter -
meterai -
metil -
metode -
metodik -
metodis -
metodologi -
metonimi -
metonimia -
metrik -
metris -
metro -
metro -
metrologi -
metromini -
metronimik -
metronom -
metronomis -
metropolis -
metropolisasi -
metropolitan -
metroragia -
metrum