Definisi atau arti kata memaksakan berdasarkan KBBI Online:
1paksa 1 /
1pak·sa 1/
v mengerjakan sesuatu yg diharuskan walaupun tidak mau:
kawin
• paksa; kerja
• paksa; bongkar
• paksa; 2 n kekerasan; perkosaan:
negara diktator memerintah dng
• paksa;
memaksa /
me·mak·sa/
v 1 memperlakukan, menyuruh, meminta dng paksa:
para pembajak memaksa pilot mendaratkan pesawatnya di pelabuhan udara itu; 2 berbuat dng kekerasan (mendesak, menekan); memerkosa:
sudah dilarang masuk, tetapi mereka memaksa juga;
memaksa-maksa /
me·mak·sa-mak·sa/
v berkali-kali meminta dsb dng paksa; mendesak-desak:
anak itu memaksa-maksa orang tuanya menjual tanah untuk membeli sepeda motor;
memaksakan /
me·mak·sa·kan/
v 1 mendesakkan sesuatu kpd; memaksa orang agar mau menerima:
kita tidak boleh memaksakan kehendak kita kpd orang lain; 2 berbuat melebihi batas kenyataan yg sebenarnya:
jika tidak mampu, Anda jangan memaksakan diri;
terpaksa /
ter·pak·sa/
v berbuat di luar kemauan sendiri krn terdesak oleh keadaan; mau tidak mau harus; tidak boleh tidak:
kami terpaksa menerimanya krn tidak ada jalan lain;
keterpaksaan /
ke·ter·pak·sa·an/
n perihal terpaksa;
paksaan /
pak·sa·an/
n hasil memaksa; tekanan; desakan:
tidak ada paksaan dl agama;
pemaksaan /
pe·mak·sa·an/
n proses, cara, perbuatan memaksa
Kata memaksakan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI mujbir kalimat ke 1
muj·bir Ar n orang yg memaksakan sesuatu; orang yg melaksanakan ijbar
Referensi dari KBBI ngoyo kalimat ke 1
ngo·yo v cak memaksakan diri melakukan sesuatu tanpa mempertimbangkan kemampuan, kondisi, dan waktu: Presiden meminta kpd perajin rotan agar tidak
Referensi dari KBBI golong kalimat ke 6
~ bangsa sekelompok bangsa (Cina, Arab, dsb); ~ darah jenis darah dl tubuh manusia yg ditentukan berdasarkan sifat-sifat khusus unsur darah itu (ada empat golongan: A, B, AB, dan O); ~ Eropa golongan bangsa yg terdiri atas: 1 orang Belanda; 2 orang Eropa lain yg bukan Belanda; 3 orang-orang bukan Eropa (spt Jepang) yg di negeri asalnya menganut hukum kekeluargaan yg bersifat (bercorak) sama dng Belanda dan dipersamakan dng Belanda; ~ fungsional potensi nasional dl masyarakat Indonesia yg tumbuh dan bergerak secara dinamis yg ikut di dl perwakilan secara efektif guna kelancaran jalannya roda pemerintahan dan stabilitas politik; ~ karya 1 golongan fungsional; 2 (huruf pertama ditulis dng huruf kapital) partai politik berlambang pohon beringin, disingkat Golkar; ~ kepentingan golongan masyarakat yg mempunyai kepentingan khusus di dl negara; ~ mayoritas golongan masyarakat yg terbanyak jumlahnya; ~ merah Pol 1 golongan komunis; 2 golongan Nasrani: dl konflik bernuansa agama itu ~ merah mendapat tekanan dr golongan putih; ~ minoritas golongan masyarakat yg sedikit jumlahnya; ~ penekan golongan masyarakat yg mempunyai kemampuan untuk memaksakan kehendaknya kpd pemerintah; ~ putih Pol 1 warga negara yg menolak memberikan suara dl pemilihan umum sbg tanda protes; 2 golongan muslim: ~ putih berhasil menghalau golongan merah dl konflik itu; ~ (ter)besar golongan mayoritas: ~ (ter)kecil golongan minoritas; ~ Timur Asing golongan bangsa yg tergolong bukan orang Eropa atau bukan orang bumiputra (pribumi) spt Cina, Arab, India, Pakistan;
Referensi dari KBBI forsir kalimat ke 1
for·sir v, mem·for·sir v memaksakan: jika sakit, janganlah kamu ~ diri untuk bekerja berat
Referensi dari KBBI desak kalimat ke 4
men·de·sak·kan v memaksakan; menganjurkan dng sangat: hendaknya kita saling menenggang, jangan hanya ~ keinginan sendiri;
Referensi dari KBBI kemut kalimat ke 1
ke·mut v, me·nge·mut v 1 bergerak naik turun (spt mulut orang ketika mengunyah): nenek sedang makan sirih, mulutnya ~; 2 berjalan perlahan-lahan (lambat-lambat) hampir-hampir terjatuh; terhuyung-huyung: pemabuk itu berjalan ~ memaksakan diri pulang; 3 cak menahan makanan di dl mulut (kadang-kadang dng mengunyah-ngunyah atau mengisap-isap, tidak segera menelannya); mengulum: anak kecil senang ~ gula-gula;
Posisi kata memaksakan di database KBBI Online
pakansi -
pakar -
pakaryan -
pakat -
pakat -
pakau -
pakau -
pakau -
pakbon -
pakcik -
pakde -
pakem -
pakem -
paket -
pakihang -
pakihi -
paking -
pakis -
paklik -
pakma -
pakpui -
pakpung -
paksa -
paksa -
paksa -
paksa -
paksi -
paksi -
paksina -
pakta -
pakter -
pakter -
paku -
paku -
pakuh -
pakuk -
pakuncen -
pakus -
pal -
pal -
pal -
pala -
pala -
paladium -
palagan