Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata lukis berdasarkan KBBI Online:

lukis /lu·kis/ v, melukis /me·lu·kis/ v membuat gambar dng menggunakan pensil, pulpen, kuas, dsb, baik dng warna maupun tidak;
melukiskan /me·lu·kis·kan/ v 1 melukis untuk orang lain: ia sedang melukiskan adiknya pemandangan sebuah danau; 2 ki menceritakan (membayangkan, menggambarkan) sesuatu: kenangan itu demikian indah sehingga sulit bagiku untuk melukiskannya dng kata-kata; karangan itu melukiskan kehidupan desa yg aman dan damai;
terlukis /ter·lu·kis/ v 1 sudah dilukis (digambar); tergambar: semua tanaman hias di rumahnya sudah terlukis di dl buku gambarnya; 2 ki terkesan: suka duka yg kualami terlukis di hatiku;
terlukiskan /ter·lu·kis·kan/ v ki terceritakan: sakit hatinya demikian mendalam sehingga tidak terlukiskan dng kata-kata, melainkan hanya dapat dirasakan;
lukisan /lu·kis·an/ n 1 hasil melukis; gambar(an) yg indah-indah; 2 ki cerita atau uraian yg melukiskan sesuatu (hal, kejadian, dsb);
pelukis /pe·lu·kis/ n orang yg berprofesi melukis (seniman dl seni lukis);
pelukisan /pe·lu·kis·an/ n proses, cara, perbuatan melukiskan

Kata lukis digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI lontai kalimat ke 1
lon·tai ark v, me·lon·tai v berkeluk (tt garis dsb); melentuk: liku-liku garis ~ dl seni lukis dan seni pahat
Referensi dari KBBI seni kalimat ke 18
seni rupa seni pahat dan seni lukis;
Referensi dari KBBI seni kalimat ke 13
seni murni seni mengenai pembuatan barang yg indah-indah (seni lukis, seni pahat, dsb);
Referensi dari KBBI ruang kalimat ke 21
ruang panjang dl pameran seni lukis nasional di Jakarta;
Referensi dari KBBI wenter kalimat ke 2
wenter merupakan alat lukis bagi seniman; 2 serbuk pewarna (untuk pakaian)
Referensi dari KBBI manifestasi kalimat ke 4
me·ma·ni·fes·ta·si·kan v menjadikan dl wujud yg dapat dilihat; mewujudkan: dia tergolong pelukis abad ini yg - kemurnian seni lukis;
Referensi dari KBBI dadaisme kalimat ke 1
da·da·is·me n Sen aliran seni lukis dan sastra (muncul sekitar tahun l913 di Swiss) yg menolak segala aliran seni yg telah ada serta menanggalkan nilai tradisional dan memperjuangkan dikembalikannya seni kpd bentuknya yg paling primitif
Referensi dari KBBI impresionisme kalimat ke 1
im·pre·si·o·nis·me /imprésionisme/ n aliran dl seni lukis, seni sastra, dan seni musik yg lebih mengutamakan pemberian kesan atau pengaruh pd perasaan dp kenyataan atau keadaan sebenarnya
Referensi dari KBBI merdeka kalimat ke 9
se·mer·de·ka-mer·de·ka·nya adv tidak terpengaruh (oleh apa dan siapa pun); bebas atau lepas sama sekali: seni lukis harus - dr segala ikatan moral dan tradisi untuk dapat hidup
Referensi dari KBBI sanggar kalimat ke 1
sang·gar Jw n 1 tempat pemujaan yg terletak di pekarangan rumah; 2 tempat untuk kegiatan seni (tari, lukis, dsb);

Posisi kata lukis di database KBBI Online

ludat - ludes - luding - ludruk - lues - lugas - lugu - lugu - lugut - luhak - luhmahful - luhung - luhur - luih - luik - luing - luing - luk - luka - lukah - lukat - lukeh - lukis - luks - luku - lukut - lukut - lulai - luli - luli - luluh - luluh - luluhlantak - luluk - luluk - lulum - lulup - lulur - lulur - lulus - lulut - lulut - lum - lumai - lumang

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.822 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir