Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata lekap berdasarkan KBBI Online:

lekap /le·kap/ a 1 lekat; 2 rapat;
melekap /me·le·kap/ v 1 melekat; menempel: cecak dapat melekap di dinding; 2 merapat; melengket; tidak mau berpisah (tt anak kecil dng orang tuanya): anak itu melekap terus pd ibunya; tempat tidur itu melekap benar ke dinding;
melekapkan /me·le·kap·kan/ v 1 melekatkan; menempelkan: Ayah melekapkan gambar pd dinding; 2 merapatkan hingga menempel; melengketkan: ia melekapkan perutnya ke bantal krn teramat sakitnya; 3 ki memasang; mengenakan: orang itu melekapkan telinga pd pembicaraan orang lain

Kata lekap digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI dekap kalimat ke 1
2de·kap Mk a dekat;

Posisi kata lekap di database KBBI Online

legum - legum - legunder - legundi - legung - legung - legup-legup - leha-leha - lehar - leher - lei - leja - lejang - lejar - lejas - lejit - lejok - leka - lekah - lekak-lekuk - lekam - lekang - lekap - lekap-lekup - lekar - lekar - lekar - lekas - lekat - lekemia - lekir - lekit - lekok - lekosit - leksem - leksikal - leksikograf - leksikografi - leksikografis - leksikolog - leksikologi - leksikon - leksikostatistik - leksis - lekton

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.260 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir