Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata kotak berdasarkan KBBI Online:

kotak /ko·tak/ n 1 peti kecil tempat barang perhiasan, barang kecil, dsb; 2 petak: setelah panen,
• kotak sawah itu ditaburi dng benih ikan;
3 Olr tingkatan atau tempat yg tiada masuk dl hitungan: dl babak penyisihan kesebelasan itu sudah masuk
• kotak;
4 cak ruang (bidang) empat persegi: di dalamnya terdapat dua kolam renang, satu berbentuk lingkaran dan satunya lagi berbentuk
• kotak;

• kotak hitam kotak kecil yg ditempatkan pd ekor pesawat terbang yg dapat merekam pembicaraan antara pilot pesawat dan petugas menara pengawas atau suara dl pesawat terbang;
• kotak kontak El suatu titik pd instalasi listrik dl gedung yg menjadi tempat pengambilan arus;
• kotak perkakas kotak yg berisi seperangkat perkakas untuk menukang dsb;
• kotak pos kotak di kantor pos yg disewakan kpd pelanggan, kuncinya dipegang oleh orang yg berlangganan surat untuk pelanggan dapat dimasukkan ke dl kotak tsb dan dapat diambil sewaktu-waktu oleh pelanggan;
• kotak saran tempat menampung surat berupa usul dan saran;
• kotak sarang Tern kotak tempat kelinci bersarang dan beranak;
• kotak suara kotak dl pemilihan calon anggota DPR (lurah, dsb) kotak tempat memasukkan lembaran yg sudah diisi oleh pemilih;
• kotak surat kotak tempat surat di depan rumah, surat untuk penghuni rumah dapat dimasukkan ke dl kotak tsb, dan dapat diambil sewaktu-waktu oleh pemiliknya;
berkotak-kotak /ber·ko·tak-ko·tak/ v 1 terdiri atas banyak kotak; 2 berpetak-petak; 3 terbagi-bagi; terpecah-pecah: jangan memandang persoalan itu secara sempit dan berkotak-kotak;
mengotak /me·ngo·tak/ v menjadi berkotak-kotak;
mengotak-ngotakkan /me·ngo·tak-ngo·tak·kan/ v membuat batas-batas lingkungan sehingga yg satu dng yg lain terpisah; memecah-belah (golongan, kelompok, dsb): golongan kiri berusaha mengotak-ngotakkan masyarakat agar mudah dihancurkan;
terkotak /ter·ko·tak/ v cak (sudah) masuk kotak; tidak masuk hitungan lagi (dl pertandingan dsb);
terkotak-kotak /ter·ko·tak-ko·tak/ v terbagi-bagi; terpisah-pisah; terpecah-pecah: kaum muda hendaknya jangan berjuang secara terkotak-kotak sebab hasilnya tidak baik;
pengotakan /pe·ngo·tak·an/ n proses, cara, perbuatan menjadikan berkotak-kotak (berpetak-petak);
pengotak-ngotakan /pe·ngo·tak-ngo·tak·an/ n pemisahan menjadi berkotak-kotak (berpetak-petak)

Kata kotak digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI tabung kalimat ke 11
tabung pemilihan 1 bumbung tempat memasukkan lidi yg dipakai sbg ganti surat pemilihan; 2 kotak tempat memasukkan surat suara;
Referensi dari KBBI barometer kalimat ke 9
barometer Kew barometer air raksa yg tidak memerlukan penyesuaian air raksa di dl kotak air raksa thd perubahan tekanan udara;
Referensi dari KBBI dus kalimat ke 1
2dus n kotak dr kertas tebal (karton); dos; kardus
Referensi dari KBBI celempung kalimat ke 1
ce·lem·pung n Mus 1 alat musik perkusi dng kotak suara berbentuk trapesium dng belasan dawai terentang di atasnya; 2 alat musik petik daerah Jawa Barat yg terbuat dr bambu beruas dng dawai dr lapisan kulit bambu itu sendiri yg dikelupas, ditarik ke atas dan diberi pasak di bawahnya
Referensi dari KBBI barometer kalimat ke 4
barometer aneroid 1 barometer yg mempunyai bagian yg peka thd tekanan udara; 2 barometer yg dibuat berdasarkan asas bahwa udara di dl kotak logam yg tertutup rapat akan menekan dinding kotak ke luar apabila tekanan udara di luar kotak lebih kecil dp tekanan udara di dl kotak;
Referensi dari KBBI kotakkatik kalimat ke 1
ko·tak ka·tik n gerak-gerik (suara dsb): tidak terdengar
Referensi dari KBBI impit kalimat ke 8
mem·per·im·pit v menaruh (menumpuk dsb) berimpit-impit: siapa yg ~ gelas-gelas di dalam kotak ini?;
Referensi dari KBBI pematang kalimat ke 1
pe·ma·tang n 1 jalan kecil yg agak ditinggikan (di sawah, di tempat yg berpaya-paya, dsb); 2 Ark bagian tanah di sisi kotak penggalian yg dibiarkan sehingga tempat yg digali tampak dan dapat terus diteliti
Referensi dari KBBI kendaga kalimat ke 1
ken·da·ga n peti atau kotak kayu yg dihiasi dng kulit kerang dsb atau dibebat dng anyaman
Referensi dari KBBI kembal kalimat ke 1
kem·bal n pundi-pundi (yg bentuknya spt kepis); bakul dr pandan atau rotan tempat menyimpan barang kecil-kecil; kantong kecil, kotak kecil, tempat barang-barang kecil

Posisi kata kotak di database KBBI Online

kosmetologi - kosmetologis - kosmis - kosmogoni - kosmografi - kosmologi - kosmologis - kosmonaut - kosmopolit - kosmopolitan - kosmopolitanisme - kosmos - kosmotron - kosokbali - kosong - kostum - kota - kota - kotamara - kotah - kotai - kotakkatik - kotak - kotaklema - kotbah - kotek - kotek - koteka - koteks - koteng - koterek - kotes - kotiledon - kotipa - kotok - kotok - kotok - kotok - kotong - kotor - kotrek - kovalensi - kover - kover - kowak

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.665.140 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir