Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata komputer berdasarkan KBBI Online:

komputer /kom·pu·ter/ n alat elektronik otomatis yg dapat menghitung atau mengolah data secara cermat menurut yg diinstruksikan, dan memberikan hasil pengolahan, serta dapat menjalankan sistem multimedia (film, musik, televisi, faksimile, dsb), biasanya terdiri atas unit pemasukan, unit pengeluaran, unit penyimpanan, serta unit pengontrolan;
mengomputerkan /me·ngom·pu·ter·kan/ v memanfaatkan perangkat komputer untuk berbagai keperluan agar lebih praktis

Kata komputer digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI bobol kalimat ke 2
mem·bo·bol v 1 menjebol atau merusak (tt bendungan): kelompok pemberontak telah - tanggul yg mengakibatkan banjir; 2 menembus (pertahanan musuh); 3 merusak dng kekerasan; membongkar dng paksa: massa yg marah - tiga lapis pintu tahanan; 4 mencuri uang (mengorupsi) dng tipu daya (menipu pegawai atau pengawas, mempermainkan komputer, dsb);
Referensi dari KBBI disket kalimat ke 1
dis·ket /diskét/ n piringan kecil, pipih berlapis bahan magnet dipakai sbg penyimpan data pd komputer
Referensi dari KBBI bank kalimat ke 4
bank data pusat penyimpanan data (spt data komputer);
Referensi dari KBBI salur kalimat ke 5
- data komputer kecil yg disimpan di dl komputer besar; - empedu saluran dr hati yg mengalirkan cairan empedu ke usus dua belas jari; - induk Pet jalur pipa utama yg menghubungkan ladang minyak dng kilang atau tempat pengapalan; - irigasi saluran yg merupakan sarana penghubung antara sumber air dan petak tanah pertanian atau persawahan; - komunikasi tempat berlalunya pesan dr sumber kpd penerima; - listrik kawat untuk menyalurkan aliran listrik; - ovari saluran tempat sel-sel bakal telur berkembang menjadi telur; - pelanggan Telekom saluran yg menghubungkan kotak pembagi dng rumah pelanggan; - pemasaran Ek orang atau badan yg terlibat dl pengalihan, pemilikan, dan penyampaian barang dr produsen kpd konsumen; - primer saluran pertama yg keluar dr bendungan atau dr waduk air untuk mengalirkan air ke sawah; - radio Met lapisan atmosfer agak tipis dan datar, tempat gelombang radar merambat; - sekunder saluran yg menjadi cabang saluran primer; - suara saluran udara di atas laring yg terdiri atas rongga faring, rongga mulut, dan rongga hidung; - telur saluran yg berfungsi terutama untuk menyalurkan telur dr ovarium; - tersier saluran yg secara langsung memberikan air ke sawah yg akan diairi;
Referensi dari KBBI bahasa kalimat ke 13
bahasa buatan 1 bahasa yg direka dng tujuan khusus untuk memperbaiki komunikasi internasional; 2 sistem kode berupa lambang abstrak, spt yg dipakai dl pemrograman komputer; 3 bahasa yg dibuat orang untuk pemakaian tertentu, msl bahasa Esperanto dan bahasa yg dipakai dl logika simbolis atau penggunaan komputer;
Referensi dari KBBI alat kalimat ke 30
alat masukan perangkat untuk memasukkan data dan program ke dl komputer, msl papan tombol, dan perangkat optik dl temu kembali informasi;
Referensi dari KBBI interpreter kalimat ke 1
in·ter·pre·ter /interpréter/ n El sumber daya lunak pd kom-puter yg bertugas menerjemahkan bahasa komputer ke dl bahasa mesin agar dapat dikerjakan oleh komputer
Referensi dari KBBI pandu kalimat ke 1
3pan·du n Komp tanda di jendela tampilan tempat kegiatan komputer terjadi atau ditampilkan
Referensi dari KBBI bahasa kalimat ke 51
bahasa mesin informasi dl bentuk fisik yg dapat ditangani oleh komputer, spt kode yg tepat berupa kartu keterangan pd pita kertas atau kartu, dl bentuk elektrik atau magnetik pd pita magnetik;
Referensi dari KBBI memori kalimat ke 2
memori jawaban Pemerintah; 4 peranti komputer yg dapat menyimpan dan merekam informasi;

Posisi kata komputer di database KBBI Online

komplit - komplot - kompon - komponen - kompong - komponis - kompor - kompos - komposer - komposisi - komposit - kompositum - komprador - komprang - komprehensif - kompres - kompresi - kompresor - kompromi - kompromistis - kompulsi - kompulsif - komputer - komputerisasi - komtabilitas - komunal - komunalisme - komunalistik - komune - komuni - komunikabilitas - komunikan - komunikasi - komunikatif - komunikator - komunike - komunis - komunisme - komunistis - komunistofobia - komunitas - komutator - komuter - kon - konan

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.621.393 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir