Definisi atau arti kata kesan berdasarkan KBBI Online:
kesan /
ke·san/
n 1 bekas (kaki dsb); jejak:
di belakang rumah ditemukan
• kesan kaki pencuri; 2 yg terasa (terpikir) sesudah melihat (mendengar) sesuatu:
peristiwa itu menimbulkan
• kesan yg sangat dalam pd dirinya;
berkesan /
ber·ke·san/
v 1 meninggalkan bekas; berbekas:
segala kebaikannya tiada berkesan sedikit juga; 2 menimbulkan kesan:
perjumpaannya yg pertama dng gadis itu sangat berkesan sehingga tidak akan dilupakannya selama hidupnya;
mengesan /
me·nge·san/
v meninggalkan (memberi) kesan; membekas:
rupanya pujian dan sanjungan itu sedikit pun tidak mengesan pd air mukanya bahwa ia berbesar hati karenanya;
mengesankan /
me·nge·san·kan/
v meninggalkan kesan; menyebabkan berkesan:
petunjuk itu sangat mengesankan;
terkesan /
ter·ke·san/
v memperoleh kesan (sesudah melihat, mendengar, dsb):
ia terkesan sekali akan anak kecil yg berbakat melukis itu
Kata kesan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI meng kalimat ke 1
meng- (me-, mem-, men-, menge-, meny-) prefiks pembentuk verba 1 menjadi: mencair; menguning; mengkristal; 2 berfungsi sbg atau menyerupai: menyupir; menggunung; 3 makan atau minum: menyatai; mengopi; mengeteh; 4 menuju: mengutara; melaut; menepi; 5 mencari atau mengumpulkan: mendamar; merumput; 6 mengeluarkan bunyi: mengeong; mengaum; mencicit; 7 menimbulkan kesan spt seseorang atau sesuatu yg: membisu; membatu; merendah hati; 8 dasar verba: membaca; menulis; membajak; 9 membuat; menghasilkan: menyambal; menggulai; membatik; 10 menyatakan: mengaku
Referensi dari KBBI monumental kalimat ke 1
mo·nu·men·tal /monuméntal/ a bersifat menimbulkan kesan peringatan pd sesuatu yg agung
Referensi dari KBBI warna kalimat ke 1
war·na n 1 kesan yg diperoleh mata dr cahaya yg dipantulkan oleh benda-benda yg dikenainya; corak rupa, spt biru dan hijau: dia sering memakai baju yg biru
Referensi dari KBBI stereofonik kalimat ke 1
ste·re·o·fo·nik /stéréofonik/ a berhubungan dng cara perekaman lewat kelompok mikrofon yg berlainan dan dimainkan lewat pengeras suara yg berlainan sehingga memberi kesan perubahan arah suara yg sesuai kenyataan
Referensi dari KBBI rekam kalimat ke 1
re·kam n 1 bekas atau kesan dr sesuatu yg diucapkan; bekas yg dituliskan (spt garis-garis atau gambar berwarna pd kain, garis-garis berwarna pd kain tenun, huruf, tanda, yg diterakan pd kopor, cetakan stensil); 2 sulam (suji) dng warna yg lain (dng benang emas); 3 alur-alur bunyi (suara) pd piringan hitam; 4 alur-alur (magnetik) pd piringan (atau pita kaset) yg dapat menghasilkan bunyi dan/atau gambar;
Referensi dari KBBI zoetrop kalimat ke 1
zo·e·trop /zoétrop/ n peranti untuk menimbulkan kesan gerakan; stroboskop
Referensi dari KBBI musikal kalimat ke 1
2mu·si·kal n cerita untuk pentas yg seringkali jenaka dan sentimental, menggunakan nyanyian, tari, dan dialog
Referensi dari KBBI citra kalimat ke 7
cit·ra·an n Sas cara membentuk citra mental pribadi atau gambaran sesuatu; kesan atau gambaran visual yg ditimbulkan oleh sebuah kata, frasa, atau kalimat, dan merupakan unsur dasar yg khas dl karya prosa dan puisi
Referensi dari KBBI kenang kalimat ke 4
ke·nang·an n 1 sesuatu yg membekas dl ingatan; kesan: ~ manis telah berlalu; banyak ~ indah saya alami selama saya melakukan widyawisata ke Pulau Bali; 2 kesan dl ingatan (pikiran); ingatan: ~ nya cukup tajam mengenai peristiwa itu;
Referensi dari KBBI citra kalimat ke 5
citra wisata ekspresi, gambaran, atau bayangan semua yg diketahui secara objektif, kesan, praduga perseorangan atau kelompok mengenai tempat tujuan wisata tt kebudayaan, keindahan alam, dan hasil kerajinan daerah wisata tertentu;
Posisi kata kesan di database KBBI Online
kerung -
kerunkel -
keruntang-pungkang -
kerunting -
keruntung -
kerunyut -
kerup -
kerupuk -
kerupuk -
kerut -
kerut -
kerutak -
kerutup -
keruyuk -
kes -
kesah -
kesak -
kesak -
kesal -
kesam -
kesambet -
kesambi -
kesan -
kesandung -
kesang -
kesangsang -
kesap-kesip -
kesasar -
kesat -
kesatria -
kesek -
kesel -
keselak -
keseleo -
kesemek -
kesengsem -
keseran -
keseser -
keset -
keset -
keset -
kesi -
kesiap -
kesik -
kesima