Definisi atau arti kata kertas berdasarkan KBBI Online:
kertas /
ker·tas/
n barang lembaran dibuat dr bubur rumput, jerami, kayu, dsb yg biasa ditulisi atau untuk pembungkus dsb;
sbg dawat dng
• kertas , pb pasangan yg sesuai benar;
• kertas
ampelas kertas pasir (kertas yg permukaannya dilapisi serbuk kaca untuk melicinkan, menghaluskan kayu, dsb);
• kertas
aspal kertas yg pd satu muka atau kedua belah mukanya dilapisi dng aspal sbg pembungkus atau penutup yg tahan air;
• kertas
berharga kertas yg berisi pernyataan tertulis atau tercetak dr seseorang atau orang yg berwenang sbg bukti suatu kejadian;
• kertas
bungkus kertas yg dibuat dng bahan tertentu yg mengutamakan kekuatan dan keuletan sbg pembungkus;
• kertas
dinding kertas (bergambar dsb) biasa ditempelkan pd dinding;
• kertas
embun kertas penetap;
• kertas
gambar kertas khusus dan tidak bergaris untuk membuat gambar atau untuk digambari;
• kertas
isap kertas untuk mengeringkan tulisan tinta; kertas penetap;
• kertas
jamban kertas tisu yg kering dan diletakkan di jamban untuk membersihkan dan mengeringkan bagian (anggota) badan;
• kertas
jernih kertas yg bersifat tembus cahaya untuk keperluan menggambar, msl gambar bangunan yg dng proses kimiawi dapat dibuat tembusannya pd kertas lain;
• kertas
kabar ark surat kabar; koran;
• kertas
kado kertas untuk membungkus kado, biasanya berwarna-warni, polos, atau bermotif bunga dsb;
• kertas
karbon karbon;
• kertas
kedap lemak kertas yg agak tembus cahaya yg bebas dr pulp kayu mekanik dan mempunyai daya cegah tinggi thd perembesan lemak;
• kertas
kembang kertas isap; kertas penetap;
• kertas
kerja karangan tertulis yg membahas masalah tertentu yg dikemukakan dl suatu seminar untuk mendapat pembahasan lebih lanjut; makalah;
• kertas
koran kertas khusus untuk surat kabar, bahan bakunya sebagian besar terdiri atas pulp kayu mekanik, sebagian kecil terdiri atas pulp kimia;
• kertas
lap kertas untuk mengelap;
• kertas
lilin kertas yg diserapi lilin untuk membungkus makanan;
• kertas
manila kertas yg dibuat dr serat manila (biasanya salah satu permukaannya halus);
• kertas
merang kertas yg dibuat dr merang;
• kertas
minyak kertas yg dapat menahan minyak atau air (biasanya untuk membungkus kue);
• kertas
oles kertas yg diolesi suatu lapisan supaya permukaannya menjadi halus;
• kertas
penapis kertas bersarang-sarang untuk memisahkan zat yg terdapat di dl cairan dng jalan penyaringan;
• kertas
penetap kertas isap;
• kertas
rokok kertas untuk menggulung tembakau rokok;
• kertas
sampul kertas yg mempunyai kemantapan ukuran, mutu lipat, dan keuletan dng permukaan yg khusus untuk sampul;
• kertas
sap kertas isap;
• kertas
saring kertas yg terbuat dr selulosa murni untuk menapis barang cair;
• kertas
satin kertas yg permukaannya sangat halus;
• kertas
segel kertas yg bermeterai (untuk perjanjian dsb);
• kertas
seloidin kertas yg berlapis peka cahaya untuk keperluan fotografi;
• kertas
serap kertas yg lunak dan mempunyai daya serap besar untuk mengeringkan tulisan, gambar, dsb;
• kertas
tekap kertas tipis untuk meniru lukisan atau gambar yg diletakkan di bawahnya;
• kertas
telur kertas minyak;
• kertas
tisu kertas pembersih yg lembut dan mudah menyerap barang cair (ada yg basah ada yg kering);
• kertas
toilet kertas jamban;
• kertas
tulis kertas yg khusus untuk ditulisi (biasanya bergaris-garis)
Kata kertas digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI getang kalimat ke 1
2ge·tang n tumbuhan, daunnya dapat disayur; Spilanthes acmella
Referensi dari KBBI median kalimat ke 2
median; 3 ukuran kertas (47 x 56 cm)
Referensi dari KBBI kendang kalimat ke 1
ken·dang /kéndang/ n, ken·dang-ken·dang n yg dipakai sehari-hari (tt kain dan selendang);
Referensi dari KBBI prangko kalimat ke 1
prang·ko n 1 tanda pembayaran biaya pos (biasanya berupa kertas persegi bergambar); 2 ongkos kirimnya telah dibayar oleh pengirim (tt barang dagangan yg dikirimkan): harga Rp20.000,00 sekuintal
Referensi dari KBBI kumal kalimat ke 1
ku·mal a 1 renyuk dan kotor (pakaian dsb); berkerut-kerut (spt kertas direnyuk): sarung bantalnya
Referensi dari KBBI kelip kalimat ke 1
4ke·lip, ke·lip-ke·lip n kertas emas (perak dsb) untuk perhiasan; kida-kida; loberci; jemeki
Referensi dari KBBI contong kalimat ke 1
con·tong Jw n pembungkus atau wadah (dr daun atau kertas) yg berbentuk kerucut; basung
Referensi dari KBBI hapus kalimat ke 5
meng·ha·pus v 1 menggosok-gosok sesuatu supaya bersih dsb: ia ~ mulutnya dng serbet kertas; 2 meniadakan; menghilangkan;
Referensi dari KBBI cetak kalimat ke 24
men·ce·tak v 1 membuat tulisan atau gambar dr klise pd kertas dng melumas klise itu dng tinta lalu ditekankan pd kertas; mengecap: ~ kamus; 2 mengecap (kain dsb); 3 membuat sesuatu dng acuan; menuang logam (besi dsb) dl acuan: ~ uang perak; ~ kue; 4 memperoleh kemenangan dl (pertandingan); 5 memasukkan gol (dl sepak bola); 6 memperoleh: para pencatutlah yg berhasil ~ keuntungan luar biasa dr pertandingan itu;
Referensi dari KBBI renyuk kalimat ke 1
3re·nyuk Mk a sentak; rentak: dng
Referensi dari KBBI perada kalimat ke 1
pe·ra·da n kertas dr emas (perak, timah) untuk perhiasan, tulisan, dsb: pakaian kebesaran bertabur
Posisi kata kertas di database KBBI Online
kerpubesi -
kerpuk -
kerpus -
kerpus -
kerpus -
kers -
kersai -
kersak -
kersang -
kersani -
kersen -
kersik -
kersik -
kersip -
kersuk -
kertaaji -
kertah -
kertak -
kertang -
kertang -
kertang -
kertap -
kertas -
kertau -
kertau -
kertuk -
kertus -
keruan -
kerubian -
kerubin -
kerubung -
kerubut -
kerubut -
kerucil -
kerucut -
kerudung -
keruh -
keruh -
keruhbumi -
keruit -
keruk -
kerukut -
kerul -
keruma -
kerumit