Definisi atau arti kata kelamin berdasarkan KBBI Online:
kelamin /
ke·la·min/
n 1 jodoh (laki-laki dan perempuan atau jantan dan betina); sepasang;
2 sifat jasmani atau rohani yg membedakan dua makhluk sbg betina dan jantan atau wanita dan pria;
3 jenis laki-laki atau perempuan; genus;
4 alat pd tubuh manusia, binatang, dsb untuk mengadakan keturunan; kemaluan; genitalia;
berkelamin /
ber·ke·la·min/
v mempunyai kelamin:
bunga itu berkelamin jantan;
mengelamini /
me·nge·la·mini/
v mengawini;
sekelamin /
se·ke·la·min/
n sejodoh (suami istri); sepasang (jantan betina)
Kata kelamin digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI diskriminasi kalimat ke 2
diskriminasi kelamin pembedaan sikap dan perlakuan thd sesama manusia berdasarkan perbedaan jenis kelamin;
Referensi dari KBBI bakarat kalimat ke 1
2ba·ka·rat n permainan judi dng kartu besar
Referensi dari KBBI aseksual kalimat ke 1
asek·su·al /aséksual/ a 1 tanpa kelamin atau memiliki organ kelamin yg kurang fungsinya; 2 tanpa hubungan kelamin; 3 diproduksi tanpa melalui kegiatan seksual atau berkembang secara berlainan
Referensi dari KBBI partenogenesis kalimat ke 1
par·te·no·ge·ne·sis /parténogénésis/ n Bio perkembangan sel kelamin organisme tanpa melalui pembuahan
Referensi dari KBBI konjugasi kalimat ke 1
kon·ju·ga·si n 1 Ling sistem perubahan bentuk verba yg berhubungan dng jumlah, jenis kelamin, modus, dan waktu (terdapat pd bahasa fleksi); tasrif; 2 Bio pemaduan gamet yg serupa, yg kemudian menggabungkan intinya; 3 Kim pembentukan molekul tertentu pd protein rumit
Referensi dari KBBI diet kalimat ke 3
diet makrobiotik usaha mencapai kondisi sehat melalui diet (dng memperhatikan faktor tradisi, ekologi, iklim, usia, jenis kelamin, dan faktor individual) dan menghindari makanan yg mengandung bahan kimia;
Referensi dari KBBI kromosom kalimat ke 2
kromosom seks Bio kromosom yg berhubungan dng penentuan jenis kelamin, pd mamalia terdapat suatu pasangan yg tidak sama, yaitu kromosom X dan Y;
Referensi dari KBBI asmara kalimat ke 1
as·ma·ra n perasaan senang kpd lain jenis (kelamin); (rasa) cinta: hatinya gundah krn dilanda
Referensi dari KBBI ovarium kalimat ke 1
ova·ri·um n Dok alat kelamin dalam yg membentuk sel telur pd wanita; indung telur
Referensi dari KBBI ekshibisionisme kalimat ke 1
ek·shi·bi·si·o·nis·me /ékshibisionisme/ n Psi kelainan atau ketidakwajaran yg ditandai dng kecenderungan memperlihatkan hal-hal yg tidak senonoh, spt alat kelamin kpd orang lain untuk pemuasan diri
Referensi dari KBBI kemukus kalimat ke 1
2ke·mu·kus n bintang berekor; komet
Referensi dari KBBI berahi kalimat ke 1
be·ra·hi 1 n perasaan cinta kasih antara dua orang yang berlainan jenis kelamin; asyik: ketika dipandangnya wajah kekasihnya, bangkitlah
Posisi kata kelamin di database KBBI Online
kelah -
kelahi -
kelai -
kelak -
kelak -
kelak -
kelakah -
kelakanji -
kelakar -
kelak-kelik -
kelak-keluk -
kelalang -
kelam -
kelam -
kelamai -
kelamarin -
kelambai -
kelambir -
kelambir -
kelambit -
kelambu -
kelambur -
kelamin -
kelamkari -
kelana -
kelandera -
kelang -
kelangkan -
kelangkang -
kelang-kelok -
kelanjar -
kelanjar -
kelantang -
kelapa -
kelap-kelip -
kelar -
kelar -
kelara -
kelarah -
kelarai -
kelaras -
kelari -
kelas -
kelas -
kelasa