Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata infiltrasi berdasarkan KBBI Online:

infiltrasi /in·fil·tra·si/ n penyusupan; perembesan; campur tangan:
• infiltrasi negara luar tidak dibenarkan oleh PBB;
berinfiltrasi /ber·in·fil·tra·si/ v melakukan penyusupan: mereka berinfiltrasi ke daerah musuh;
menginfiltrasi /meng·in·fil·tra·si/ v berinfiltrasi;
menginfiltrasikan /meng·in·fil·tra·si·kan/ v menyusupkan: partai berhaluan kiri menginfiltrasikan kadernya ke semua organisasi massa dan partai politik

Kata infiltrasi digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI perang kalimat ke 21
perang ideologi 1 pertentangan antara dua sistem nilai yg saling berlawanan; 2 cara hidup yg berusaha mewujudkan perubahan yg banyak dng memanfaatkan jalur propaganda, pendidikan, pengaruh asing, program kebudayaan, dan infiltrasi;

Posisi kata infiltrasi di database KBBI Online

industri - industrialis - industrialisasi - industriawan - inefisiensi - inersia - infak - infanteri - infantil - infantilisasi - infantilisme - infantri - infarktus - infeksi - inferensi - inferensial - inferior - inferioritas - inferno - infertil - infertilitas - infiks - infiltrasi - infiltrometer - infinitif - infiradi - inflamasi - inflasi - inflatoar - infleksi - infleksibel - infleksif - infloresens - influensa - influenza - info - informal - informan - informasi - informatif - informatika - infra - inframerah - infrasonik - infrastruktur

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.822 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir