Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata ilham berdasarkan KBBI Online:

ilham /il·ham/ n 1 petunjuk Tuhan yg timbul di hati: ibu Nabi Musa mendapat
• ilham supaya memasukkan anaknya ke dl peti dan menghanyutkannya ke Sungai Nil
; 2 pikiran (angan-angan) yg timbul dr hati; bisikan hati; 3 sesuatu yg menggerakkan hati untuk mencipta (mengarang syair, lagu, dsb): di tempat pengasingannyalah ia mendapat
• ilham untuk mencipta lagu-lagu perjuangan
;
mengilhami /meng·il·hami/ v memberi ilham kpd; membisiki (dl hati);
mengilhamkan /meng·il·ham·kan/ v membisikkan (petunjuk dsb) kpd;
pengilhaman /peng·il·ham·an/ n proses, cara, perbuatan mengilhamkan atau mengilhami

Kata ilham digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI bisik kalimat ke 6
mem·bi·sik·kan v 1 memberitahukan (sesuatu) dng berbisik-bisik (diam-diam): kakak tadi - apa kepadamu; 2 ki memberi ilham: bunga-bungaan yg elok itu seakan-akan - sesuatu yg gaib kpd penyair itu;
Referensi dari KBBI wisik kalimat ke 1
wi·sik n bisikan batin; ilham: Kiai Selo mendapat
Referensi dari KBBI aspirasi kalimat ke 2
ber·as·pi·ra·si a disertai letupan napas yg cukup keras (tt bunyi bahasa)
Referensi dari KBBI jali kalimat ke 2
ter·ja·li v sudah diilhami; mendapat wahyu (ilham)
Referensi dari KBBI ladang kalimat ke 1
la·dang n 1 tanah yg diusahakan dan ditanami (ubi, jagung, dsb) dng tidak diairi; tegal; 2 tanah atau tempat yg luas yg diusahakan krn mengandung sumber daya alam, spt minyak; 3 ki sumber ilham, pendapatan, dsb;
Referensi dari KBBI inspirasi kalimat ke 1
in·spi·ra·si n ilham;
Referensi dari KBBI sempena kalimat ke 2
sempena hati bisikan hati; ilham
Referensi dari KBBI pudar kalimat ke 3
me·mu·dar·kan v 1 menjadikan pudar; 2 menjadikan kacau (buyar); membuyarkan: kedatangannya ~ ilham yg baru datang padanya;
Referensi dari KBBI pudar kalimat ke 1
pu·dar a 1 suram (tidak bercahaya, tidak berseri-seri); 2 pucat (tt warna); kurang terang atau kabur (tt gambar, potret, dsb); sayu, tidak berseri-seri (tt mata); 3 tidak bersemangat lagi; agak kendur atau tidak keras lagi (tt ajaran agama dsb); kurang manjur (tt kesakitan dsb); 4 buyar (inspirasi, ilham, dsb); 5 ki tidak berkuasa lagi; tidak berpengaruh lagi;
Referensi dari KBBI bisik kalimat ke 7
bi·sik·an n 1 yg dibisikkan; 2 ilham;

Posisi kata ilham di database KBBI Online

ilahiah - ilahiat - ilai - ilak - ilalang - ilam-ilam - ilanun - ilar - ilas - ilat - ilat-ilatan - ilegal - iler - iles - ileum - ilham - ili - ilian - iling - ilir - ilmiah - ilmu - ilmuwan - ilu - iluminasi - ilusi - ilusif - ilusionis - ilustrasi - ilustratif - ilustrator

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.260 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir