Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata hotel berdasarkan KBBI Online:

hotel /ho·tel/ /hotél/ n bangunan berkamar banyak yg disewakan sbg tempat untuk menginap dan tempat makan orang yg sedang dl perjalanan; bentuk akomodasi yg dikelola secara komersial, disediakan bagi setiap orang untuk memperoleh pelayanan, penginapan, makan dan minum;

• hotel apartemen bangunan bercorak hotel yang terdiri atas beberapa apartemen, yg tidak menyediakan jasa katering;
• hotel apung bentuk penginapan yg terdapat di daerah tepi sungai, terusan, atau laut, dng ciri khusus, spt menggunakan perahu atau kapal laut yg berlayar dr satu tempat ke tempat lain dan memiliki jumlah tamu tertentu selama perjalanan yg sudah ditentukan;
• hotel bandara hotel yg letaknya berdekatan dng pelabuhan udara;
• hotel berbintang hotel yg dl susunan, pengaturan, dan manajemennya memenuhi standar internasional pd tingkat tertentu (hotel bintang satu, bintang dua, dst);
• hotel kota hotel yg terletak di pusat kota dan kebanyakan pengunjungnya wisatawan;
• hotel melati hotel dng tarif sederhana: biaya penginapan di
• hotel melati terjangkau oleh masyarakat ekonomi lemah
;
• hotel pribadi tipe akomodasi semacam hotel kecil yg umumnya dibangun di tempat peristirahatan;
• hotel prodeo ki penjara; lembaga pemasyarakatan;
perhotelan /per·ho·tel·an/ n urusan yg berkenaan dng hotel

Kata hotel digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI resepsionis kalimat ke 1
re·sep·si·o·nis /résépsionis/ n orang yg bertugas sbg penerima tamu (di suatu perusahaan, hotel, atau kantor): ia bekerja sbg
Referensi dari KBBI sofitel kalimat ke 1
so·fi·tel /sofitél/ n hotel untuk masyarakat kelas mewah
Referensi dari KBBI hostes kalimat ke 1
hos·tes /hostés/ n wanita yg pekerjaannya menerima, menjamu, dan menghibur tamu (di hotel, kelab malam, bar, dsb); pramuria
Referensi dari KBBI enam kalimat ke 6
ber·e·nam num berjumlah enam (banyaknya enam): kita ~ menginap di hotel itu
Referensi dari KBBI resepsionis kalimat ke 2
resepsionis di hotel itu
Referensi dari KBBI pondok kalimat ke 8
pon·dok·an n 1 rumah tempat tinggal menumpang; 2 bangunan bercorak hotel, tetapi dl kategori yg lebih rendah dan biasanya memiliki kamar sedikit;
Referensi dari KBBI manajer kalimat ke 2
manajer depan kepala bagian kantor depan hotel;
Referensi dari KBBI lapor kalimat ke 3
lapor keluar melapor kpd pramuhotel untuk keluar meninggalkan hotel;
Referensi dari KBBI pramutamu kalimat ke 1
pra·mu·ta·mu n petugas kantor bagian depan hotel yg tugas utamanya mengantarkan tamu ke kamar
Referensi dari KBBI rantai kalimat ke 8
rantai pengaman rantai yg terdapat pd pintu kamar hotel yg dipasang apabila berada di dl kamar untuk menjaga keamanan;
Referensi dari KBBI pramukamar kalimat ke 1
pra·mu·ka·mar n karyawan hotel (klub dsb) yg bertugas sbg pesuruh atau pembawa barang milik tamunya

Posisi kata hotel di database KBBI Online

hopbiro - hopkantor - hopyes - horak - horas - hore - horizon - horizontal - hormat - hormon - hornblenda - horor - horoskop - hortikultura - hortikulturis - hoskut - hospital - hostel - hostes - hosti - hotdog - hot - hotel - howitzer - huakiau - hubar - hubar-habir - hubaya-hubaya - hububan - hubulwatan - hubung - huda - hudai - hudhud - hudud - hufaz - huh - hujah - hujah - hujaj - hujanangin - hujanpanas - hujan - hujat - huji

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.701.349 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir