Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata hindu berdasarkan KBBI Online:

1hindu /1hin·du/ n nenek moyang (di Minangkabau): para tetua desa itu sedang memperbincangkan suku dan mencari
• hindu;
berhindu /ber·hin·du/ v mempunyai nenek moyang (kaum keluarga) yg bertalian darah;
berhindu bersuku orang dr golongan bangsawan; orang baik-baik

Kata hindu digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI kasta kalimat ke 3
kasta kesatria golongan bangsawan dan prajurit dl masyarakat Hindu;
Referensi dari KBBI yoga kalimat ke 1
yo·ga n 1 sistem filsafat Hindu yg bertujuan mengheningkan pikiran, bertafakur, dan menguasai diri; 2 senam gerak badan dng latihan pernapasan, pikiran, dsb untuk kesehatan rohani dan jasmani;
Referensi dari KBBI upawasa kalimat ke 1
upa·wa·sa v Hin puasa: brata (pengendalian diri) yg mesti dilakukan umat Hindu pd Siwaratri adalah
Referensi dari KBBI pura kalimat ke 1
4pu·ra n istana
Referensi dari KBBI biaperi kalimat ke 1
bi·a·pe·ri kl n pedagang (terutama pedagang bangsa Hindu, Parsi, dan Arab); saudagar
Referensi dari KBBI waisya kalimat ke 1
wai·sya n kasta ketiga dl agama Hindu, yaitu golongan pedagang, petani, serta tukang
Referensi dari KBBI cari kalimat ke 6
~ akal berikhtiar; ~ bagi harta pencarian yg dibagi dua di antara suami dan istri (sewaktu bercerai); ~ bako Mk memilih menantu laki-laki; ~ bala mencari susah; ~ bela mencari orang yg telah membunuh untuk dibunuhnya agar sama-sama mati; ~ berita 1 berusaha mendapatkan berita; 2 mengumpulkan dan mencari data guna ditulis menjadi berita; ~ daya upaya mencari akal; ~ enaknya memikirkan enaknya (senangnya) saja; ~ hindu mencari pertalian keluarga; ~ hitungan memecahkan soal hitungan; ~ ikan pergi menangkap ikan; ~ ikhtiar mencari akal; ~ ilmu berusaha mencari kepandaian dan pengetahuan; ~ kesalahan berusaha mengetahui kesalahan orang lain; ~ kutu menyelisik; ~ langkah mencari saat yg baik untuk berangkat; ~ lantaran mencari pasal; ~ lawan mencari selisih; ~ makan mencari nafkah; ~ muka berbuat sesuatu dng maksud supaya mendapat pujian atau sanjungan (dr atasan atau orang lain); ~ nafkah berusaha (bekerja dsb) mendapat penghasilan (rezeki) untuk memenuhi kehidupan hidup; ~ nama berusaha mendapatkan nama baik; berusaha supaya kenamaan (masyhur); ~ pasal berbuat sesuatu untuk menimbulkan kehebohan; ~ perkara mencari pasal; ~ perlangkahan mencari langkah; ~ pikiran mencari akal; ~ punca berusaha mengetahui sebab kejadian, perselisihan, dsb); ~ rezeki mencari nafkah; ~ sebab mencari pasal; ~ selisih mencari lantaran agar terjadi perkelahian; ~ seteru mencari selisih; ~ susah melakukan sesuatu yg akhirnya menyusahkan; ~ tahu ingin mengetahui sesuatu; mencari keterangan; ~ uang berusaha mendapatkan uang; ~ untung berusaha mendapatkan untung;
Referensi dari KBBI kelindan kalimat ke 1
3ke·lin·dan n, ber·ke·lin·dan v ki erat menjadi satu: ajaran Hindu di India terjalin ~ dng Sungai Gangga yg suci itu
Referensi dari KBBI tantrisme kalimat ke 1
tan·tris·me n ajaran dl agama Hindu dan Buddha yg mengandung mistik dan magi
Referensi dari KBBI kasta kalimat ke 2
kasta brahmana golongan pendeta dl masyarakat Hindu;

Posisi kata hindu di database KBBI Online

hikmah - hikmat - hila-hila - hilal - hilang - hilap - hilau - hilir - hilofagus - himanga - himar - himbau - himen - himenium - himne - himpun - hinadina - hina - hinap - hinayana - hindar - hindi - hindu - hindu - hinduisme - hingar - hingga - hinggap - hinggut - hio - hiosiamina - hiosin - hipantium - hiper - hiperaktif - hiperamnesi - hiperbarik - hiperbol - hiperbolis - hiperemia - hiperestesia - hipergami - hiperkelas - hiperkinesis - hiperkorek

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.537.960 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir