Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata gereja berdasarkan KBBI Online:

gereja /ge·re·ja/ /geréja/ n 1 gedung (rumah) tempat berdoa dan melakukan upacara agama Kristen: di situ ada
• gereja yg besar
; 2 badan (organisasi) umat Kristen yg sama kepercayaan, ajaran, dan tata cara ibadahnya (
• gereja Katolik,
• gereja Protestan, dsb)
;
kegerejaan /ke·ge·re·ja·an/ n perihal gereja

Kata gereja digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI monsinyur kalimat ke 1
mon·si·nyur n Kat gelar dan sebutan untuk semua wali gereja dl agama Kristen Katolik, umumnya bagi anggota rumah tangga kepausan yg dahulu merupakan gelar jabatan, tetapi sekarang sbg gelar kehormatan
Referensi dari KBBI lonceng kalimat ke 2
lonceng gereja sudah berbunyi; 2 jam dinding dsb yg besar;
Referensi dari KBBI kanonis kalimat ke 1
ka·no·nis a 1 Kat menurut (sesuai dng) hukum (undang-undang) gereja; yg termasuk kanon; 2 bersifat kuasa; 3 bersifat dasar (baku, standar); 4 Ling yg paling lazim (dikatakan tt pola bentuk kata); 5 Mat disederhanakan sampai ke nilai terendah
Referensi dari KBBI legio kalimat ke 1
le·gio /légio/ n Kat nama organisasi kerasulan awam dl Gereja Katolik
Referensi dari KBBI kapel kalimat ke 1
ka·pel /kapél/ n gereja kecil (di asrama, biara, dsb)
Referensi dari KBBI eminensi kalimat ke 2
eminensi sbg olahragawan bulu tangkis; 2 orang yg unggul, ternama, dsb; orang yg berkedudukan tinggi; 3 gelar bagi para kardinal gereja Katolik
Referensi dari KBBI ekskomunikasi kalimat ke 1
eks·ko·mu·ni·ka·si /ékskomunikasi/ n Kat pengucilan seseorang dr keanggotaan gereja
Referensi dari KBBI ekumene kalimat ke 1
eku·me·ne /ékuméné/ n Kris gerakan yg bertujuan menyatukan atau menghimpun kembali gereja sedunia dan akhirnya menyatukan segenap umat Kristen
Referensi dari KBBI genta kalimat ke 1
gen·ta n 1 alat bunyi-bunyian yg terbuat dr logam berbentuk cangkir terbalik dng sebuah pemukul yg tergantung tepat di poros dalamnya, apabila pemukul itu mengenai dinding cangkir, cangkir tsb akan menghasilkan bunyi-bunyian; 2 lonceng besar (dipasang di menara gereja dsb); 3 giring-giring (dipasang pd leher lembu dsb);
Referensi dari KBBI biah kalimat ke 1
bi·ah ark n (rumah) tempat sembahyang (orang Yahudi); gereja
Referensi dari KBBI orgel kalimat ke 1
or·gel n alat tiup atau embus (biasa dipakai di gereja, berfungsi sbg pengiring nyanyian gereja), biasanya terdiri atas seperangkat pipa yg dikontrol oleh papan tombol dan menghasilkan suara musik yg beraneka
Referensi dari KBBI penatua kalimat ke 1
pe·na·tua n Kris anggota pengurus gereja untuk membantu tugas pendeta

Posisi kata gereja di database KBBI Online

gerayah - gerayang - gerayang - gerbak - gerbang - gerbang - gerbang - gerbas-gerbus - gerbera - gerbong - gerbus - gerda - gerdam - gerdan - gerdum - gerebak - gerebek - gerebek - gerecak - gerecok - gereget - gereh - gereja - gerejani - gerejawi - gerek - geremet - gerempang - gerencang - gerendel - gerendeng - gerenek - gereneng - gereng-gereng - gerengseng - gerenik - gerenjeng - gerenjet - gerentam - gerentang - gerenyam - gerenyau - gerenyeng - gerenyet - gerenying

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.621.121 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir