Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata gemal berdasarkan KBBI Online:

gemal /ge·mal/ n berkas; ikat (padi, buku, dsb);
bergemal-gemal /ber·ge·mal-ge·mal/ a berberkas-berkas (secekak-secekak): sesudah padi dituai biasanya disimpan bergemal-gemal;
menggemal /meng·ge·mal/ v memegang spt menggenggam; memberkas: sesudah ia menggemal padi itu, lalu ia menjemurnya;
segemal /se·ge·mal/ n segenggam; seberkas: segemal biasanya 10—12 kati

Posisi kata gemal di database KBBI Online

geluga - gelugu - gelugur - gelugur - gelugut - geluh - geluk - gelulur - gelumang - gelumat - gelumat - geluncur - gelundung - gelundung - gelundung - gelung - gelup - gelupur - gelut - gema - gemah - gemak - gemal - gemala - geman - gemang - gemang - gemap - gemar - gemas - gemaung - gemawan - gembak - gembala - gembar-gembor - gembel - gembeng - gembil - gembili - gembira - gemblak - gemblak - gembleng - gemblong - gemblung

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.621.393 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir