Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata gejolak berdasarkan KBBI Online:

gejolak /ge·jo·lak/ n 1 luapan (bualan) air spt pd waktu mendidih; 2nyala api yg berkobar-kobar; 3 ki gerakan (pemberontakan dsb); huru-hara;

• gejolak jiwa ki gerak jiwa;
• gejolak matahari peningkatan intensitas, pemancaran proton, elektron, dan pancaran lain secara mendadak di dekat daerah noda matahari;
bergejolak /ber·ge·jo·lak/ v 1 meluap-luap (tt air); 2 berkobar; menyala-nyala (tt jiwa, perasaan, hawa nafsu);
menggejolak /meng·ge·jo·lak/ v menjadi bergejolak (menyala-nyala): semangat mudanya menggejolak setelah menonton film perjuangan itu

Kata gejolak digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI gelora kalimat ke 4
gelora hatimu; 4 ki gejolak: tidak seorang pun yg dapat menentang
Referensi dari KBBI gerak kalimat ke 8
gerak jiwa gejolak jiwa;
Referensi dari KBBI gelojak kalimat ke 1
ge·lo·jak ? gejolak
Referensi dari KBBI kejolak kalimat ke 1
ke·jo·lak ? gejolak
Referensi dari KBBI skeptisisme kalimat ke 2
skeptisisme thd kesanggupan dl menanggapi gejolak hubungan internasional

Posisi kata gejolak di database KBBI Online

gegakgempita - gegala - gegaman - gegana - gegaokan - gegap - gegap - gegar - gegares - gegas - gegat - gegau - gegep - geger - gegetar - gegetun - gegisik - gegua - geiger - geiser - gejah - gejala - gejolak - gejos - gejuju - gel - gela - gelabah - gelabah - gelabir - gelabur - geladah - geladak - geladak - geladeri - geladi - geladir - geladir - geladrah - gelagah - gelagak - gelagap - gelagar - gelagar - gelagar

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.822 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir