Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata duri berdasarkan KBBI Online:

1duri /1du·ri/ n 1 bagian tumbuhan yg runcing dan tajam:
• duri bunga mawar; 2 bulu binatang yg kaku dan tajam:
• duri landak; 3 tulang ikan yg runcing-runcing dan tajam: ikan tawes banyak
• durinya;
4 ki sesuatu yg menyusahkan (memalukan, dsb): kejadian itu merupakan
• duri dl hidupnya;
bagai
• duri dl daging, pb
selalu terasa tidak menyenangkan hati;

• duri lengkung insang Ikn 1 tonjolan di ujung depan setiap lengkung insang; 2 batang kurus atau tumpul pd lengkung insang bagian depan;
• duri tempel Bot onak;
berduri /ber·du·ri/ v ada durinya; memakai duri: pagar pekarangannya diberi kawat berduri;
berduri-duri /ber·du·ri-du·ri/ a 1 mempunyai banyak duri; 2 ki banyak kesulitan;
menduri /men·du·ri/ v 1 spt duri: rambutnya menduri landak; 2 ki tajam; menyakiti hati: ucapan-ucapannya menduri

Kata duri digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI rotan kalimat ke 2
rotan ada duri, pb dl kesenangan tentu ada kesusahannya; kerat
Referensi dari KBBI rasa kalimat ke 21
se·ra·sa n spt rasanya dng; seakan-akan; seolah-olah: minum air ~ duri; ~ putus tali jantung, melihat ia menangis;
Referensi dari KBBI sengkang kalimat ke 4
ter·seng·kang v 1 diberi bersengkang; telah disengkang; dapat disengkang; 2 terbuka terus krn telah disengkang (tt mu lut); 3 tersangkut melintang dl kerongkongan (duri, tulang, dsb); 4 terletak melintang atau menyilang;
Referensi dari KBBI desmonem kalimat ke 1
des·mo·nem /désmoném/ n kapsul jelatang yg berbentuk buah pir dng benang tebal dan pendek, pd waktu keluar dr kapsul membelit duri atau rambut mangsanya dng kuat
Referensi dari KBBI lasinia kalimat ke 1
la·si·nia n Bio penjuluran pd ruas maksila, yg mirip duri, terletak lebih ke tengah
Referensi dari KBBI sisir kalimat ke 1
3si·sir Mk v, ke·si·sir·an v tertusuk duri; kesisipan: terbuang - merasa lega
Referensi dari KBBI tulang kalimat ke 55
ke·tu·lang·an n tersangkut duri ikan atau tulang pd kerongkongan
Referensi dari KBBI sisip kalimat ke 7
ke·si·sip·an v kemasukan duri dsb dl daging, di sela gigi;
Referensi dari KBBI minum kalimat ke 6
minum serasa duri, makan serasa lilin, tidur tak lena, mandi tak basah, pb hal orang yg sangat bersusah hati sehingga segala sesuatunya tidak berasa enak;
Referensi dari KBBI sengkang kalimat ke 3
me·nyeng·kang v 1 memasang sengkang pd (pintu, tiang, dsb); 2 menyokong atau menopang dng sengkang (supaya tetap tegak); 3 meletakkan kayu dsb pd mulut (binatang) agar tetap terbuka (supaya tidak menggigit dsb): ia - mulut ular itu dng sebatang kayu agar terhindar dr gigitannya; 4 menyangkut melintang dl kerongkongan (duri, tulang, dsb);

Posisi kata duri di database KBBI Online

duopoli - dup - dupa - dupak - dupleks - duplik - duplikasi - duplikat - duplikator - duplisitas - duplo - dur - dura - dura - duralumin - duramater - durasi - durat - duratif - duren - dureng - durhaka - duri - durian - durias - duriat - durja - durjana - durjasa - durkarsa - durma - durna - durno - durnois - durnoisme - durometer - dursila - duru - duruwiksa - dus - dus - dusin - dusta - dustur - dusun

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.537.444 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir