Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata cincin berdasarkan KBBI Online:

cincin /cin·cin/ n 1 perhiasan berupa lingkaran kecil yg dipakai di jari, ada yg berpermata, ada yg tidak; 2 segala sesuatu yg berbentuk lingkaran (spt gelang-gelang kecil pd tombak atau mata rantai);
spt
• cincin dng permata, pb
cocok sekali;

• cincin belah rotan cincin yg tidak berpermata, yg bulat di luar dan datar di dalamnya (spt belahan rotan);
• cincin berapit cincin berpermata tiga, satu permata besar diapit oleh dua permata kecil;
• cincin cap cincin yg memakai cap; mohor;
• cincin delima cincin yg memakai batu delima (permata yg warnanya merah muda spt delima);
• cincin hidung Tern cincin yg dipasang pd sekat hidung sapi jantan agar mudah ditangkap atau mudah ditangani;
• cincin kawin cincin polos, biasanya tidak berpermata yg pd bagian dalamnya ada nama suami atau istri sbg tanda sudah menikah;
• cincin mata Tern kulit berbentuk cincin yg melingkar di sekeliling mata ayam;
• cincin meterai cincin cap;
• cincin penyetel Tek alat untuk mengukur atau menyetel kedudukan cincin pd piston;
• cincin pertunangan cincin sbg tanda sudah dilangsungkannya secara resmi pertunangan antara dua orang calon mempelai;
• cincin pintal tiga cincin yg dibuat dr kawat emas yg dipilin;
• cincin polos cincin yg bentuknya polos dan tidak berpermata;
• cincin rantai cincin (tidak berpermata) yg berbentuk rantai yg dilingkarkan;
• cincin saraf Zool tali saraf yg melingkari suatu struktur;
• cincin stempel cincin cap;
• cincin tunang cincin pertunangan;
• cincin ular cincin yg bentuknya spt ular melingkar (ada kepala dan ekornya);
• cincin uskup Met lingkaran cahaya keputih-putihan yg mengelilingi matahari atau bulan dng jari-jari sudut kurang lebih 22o

Kata cincin digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI mata kalimat ke 37
mata cincin permata (intan dsb) pd cincin;
Referensi dari KBBI batu kalimat ke 1
ba·tu n 1 benda keras dan padat yg berasal dr bumi atau planet lain, tetapi bukan logam; 2 akik (untuk mata cincin dsb); 3 intan buatan (untuk melicinkan poros-poros pd arloji): ia membeli jam tangan yg tujuh belas
Referensi dari KBBI rantai kalimat ke 1
ran·tai n 1 tali dr cincin yg berkaitan, biasanya dibuat dr logam, plastik, dsb; 2 kalung; 3 ikatan; pertalian: memutuskan
Referensi dari KBBI gerhana kalimat ke 4
gerhana gelang gerhana cincin;
Referensi dari KBBI laur kalimat ke 3
se·la·ur num sebuah (tt gelang, cincin); sebentuk
Referensi dari KBBI khatam kalimat ke 1
2kha·tam v tamat; selesai; habis: Alquran telah dibacanya sampai
Referensi dari KBBI graver kalimat ke 2
meng·gra·ver v mengukir pd logam, tanduk, dsb: ia ~ cincin itu dng huruf singkatan namanya
Referensi dari KBBI bentuk kalimat ke 10
bentuk (kalimat) pasif; 7 kata penggolong bagi benda yg berkeluk (cincin, gelang, dsb): ia membeli dua
Referensi dari KBBI tukar kalimat ke 4
tukar cincin saling memberi cincin kawin ketika meresmikan pertunangan;
Referensi dari KBBI acaram kalimat ke 1
aca·ram n 1 kl cincin; 2 tanda bahwa suatu perjanjian jual beli telah dibuat; tanda jadi

Posisi kata cincin di database KBBI Online

cikalang - cikar - cikar - cikok - cikrak - ciku - cikun - cikut - cilap - cilap - cilawagi - cili - cilik - ciling - cilok - cilukba - cim - cimplong - cimpung - cina - cincang - cincau - cincin - cincong - cincu - cinda - cindai - cindai - cindaku - cinde - cindil - cindur - cing - cingah - cingak - cingam - cingangah - cingbing - cingcau - cingcing - cingge - cingkat - cingkau - cingkeh - cingkrang

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.670.690 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir