Definisi atau arti kata bensin berdasarkan KBBI Online:
bensin /
ben·sin/ /bénsin/
n minyak bumi yg mudah menguap dan mudah terbakar (dipakai sbg bahan bakar mobil dsb);
• bensin
alam campuran hidrokarbon cair yg diekstrak dr gas bumi dng bermacam-macam metode dan distabilkan agar mendapatkan titik didih yg cocok untuk dipadukan dng bensin kilangan;
• bensin
campur bensin yg dicampur dng minyak pelumas;
• bensin
cuci bensin yg digunakan untuk mencuci benda yg biasanya kotor krn lemak;
• bensin
kilangan bensin hasil pemurnian minyak bumi pd instalasi industri minyak;
• bensin
murni bensin yg tidak mengandung aditif
Kata bensin digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI minum kalimat ke 3
minum rokok di tempat penjualan bensin;
Referensi dari KBBI bendera kalimat ke 7
bendera merah 1 bendera berwarna merah yg biasanya dikibarkan sbg tanda adanya bahaya (kebakaran); 2 bendera berwarna merah (pd kapal tangki, mobil tangki) sbg tanda pengangkutan barang yg mudah terbakar (bensin dsb);
Referensi dari KBBI efek kalimat ke 1
2efek /éfék/ n Ek surat berharga yg dapat diperdagangkan (spt surat saham, surat obligasi)
Referensi dari KBBI sedot kalimat ke 1
se·dot v, me·nye·dot v 1 mengisap; menghirup: - udara; - rokok; - bensin; 2 ki mengambil bagian lain; menghabiskan: kongres itu - dana ratusan juta; 3 ki menggunakan; mempekerjakan: pabrik itu - tenaga kerja ribuan orang;
Referensi dari KBBI akibat kalimat ke 6
meng·a·ki·bat·kan v menyebabkan atau menimbulkan peristiwa atau keadaan tertentu; mendatangkan akibat: kenaikan harga bensin ~ meningkatnya harga barang keperluan sehari-hari;
Referensi dari KBBI pompa kalimat ke 5
pompa bensin 1 tempat menjual bensin dng pompa pengisap bensin melalui tangki bensin; 2 alat pengisap bensin pd motor;
Referensi dari KBBI ruap kalimat ke 4
me·ru·ap v 1 berbuih; membuih: semua orang menyukai yg ~; 2 mendidih dan melimpah; meluap: air soda yg dituang ke dl gelas itu ~; 3 menguap (menjadi uap): tutuplah kaleng bensin itu supaya tidak ~; 4 ki membual; menyombong; bercakap besar: janganlah kamu sering ~ begitu, kurang baik; 5 merebak (bau): dr luar ~ bau sate ayam yg sedang dibakar; 6 ki mendidih: darahnya ~ , marah sekali;
Referensi dari KBBI eksplosif kalimat ke 1
eks·plo·sif /éksplosif/ a 1 mudah meledak (tt sendawa, karbit, fosfor, gas, bensin, dsb); 2 ki dapat (mudah) meletus (tt perang dsb): kalau tidak dapat dicapai kompromi dl waktu singkat, maka situasi menjadi gawat dan
Referensi dari KBBI catu kalimat ke 2
catu beras 2 kg sehari; men·ca·tu v 1 menentukan (membatasi) banyaknya (tt pemakaian sesuatu); memberi jatah: pemerintah ~ pemakaian bensin 10 liter sehari untuk setiap mobil dinas; 2 memberi catu (jatah, ransum): mereka ~ pengungsi sebanyak 10 ton beras; 3 membagikan berdikit-dikit atau tertentu banyaknya: koperasi itu diserahi tugas ~ kertas kpd percetakan;
Referensi dari KBBI boros kalimat ke 3
boros; 3 banyak dl pemakaian tenaga, bensin, dsb (tt mesin dsb): mobilnya
Posisi kata bensin di database KBBI Online
bengkung -
bengkung -
bengoh -
bengok -
bengok -
bengong -
bengot -
bengu -
benguk -
benguk -
bengul -
bengung -
beni -
benian -
benih -
bening -
bening -
benitan -
benjol -
benjut -
benjut -
benkap -
bensin -
bensol -
benta -
benta -
bentak -
bentala -
bentan -
bentang -
bentangkan -
bentangur -
bentar -
bentar -
bentar -
bentara -
bentaus -
benteh -
benteng -
bentes -
bentet -
bentik -
bentik -
bentil -
bentoh