Definisi atau arti kata aju berdasarkan KBBI Online:
aju,
mengajukan /
meng·a·ju·kan/
v 1 mengemukakan (usul, permintaan, sanggahan, protes, dsb):
ia mengajukan beberapa pertanyaan kpd ketua; 2 membawa ke depan; menampilkan (pasukan dsb):
mereka mengajukan pasukan cadangan;
ajuan /
aju·an/
n 1 hasil mengajukan; hasil pengajuan:
tiga ajuan proposal diterima oleh panitia untuk seminar itu; 2 usul; anjuran;
pengajuan /
peng·a·ju·an/
n proses, cara, perbuatan mengajukan; pengusulan; pengedepanan:
• aju
usulmu itu terlambatPosisi kata aju di database KBBI Online
ajaib -
ajak -
ajak -
ajak -
ajal -
ajang -
ajar -
ajar-ajar -
ajek -
ajektiva -
ajengan -
aji -
aji -
aji-aji -
aji-aji -
ajigineng -
ajir -
ajisaka -
ajnabi -
ajnas -
ajojing -
ajre -
aju -
ajudan -
ajufan -
ajujah -
ajuk -
ajuk -
ajun -
ajun -
ajun -
ajung -
ajung -
ajur -
ajuster -
akad -
akad -
akademi -
akademik -
akademikus -
akademis -
akademisi -
akaid -
akak -
akal