Arti Kata

Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Definisi atau arti kata adil berdasarkan KBBI Online:

adil a 1 sama berat; tidak berat sebelah; tidak memihak: keputusan hakim itu
• adil;
2 berpihak kpd yg benar; berpegang pd kebenaran; 3 sepatutnya; tidak sewenang-wenang: para buruh mengemukakan tuntutan yg
• adil;
mengadili /meng·a·dili /v memeriksa, menimbang, dan memutuskan (perkara, sengketa); menentukan mana yg benar (baik) dan mana yg salah (jahat): hakim mengadili perkara pembunuhan;
teradil /ter·a·dil/ a paling (sangat) adil;
teradili /ter·a·dili/ v dapat diadili;
peradilan /per·a·dil·an/ n segala sesuatu mengenai perkara pengadilan: lembaga hukum bertugas memperbaiki peradilan;
pengadil /peng·a·dil/ n orang yg mengadili; hakim: pemain terkenal itu pernah dikartumerahkan sang pengadil;
pengadilan /peng·a·dil·an/ n 1 dewan atau majelis yg mengadili perkara; mahkamah; 2 proses mengadili; 3 keputusan hakim: banyak yg tidak puas akan pengadilan hakim itu; 4 sidang hakim ketika mengadili perkara: di depan pengadilan terdakwa memungkiri perbuatannya; 5 rumah (bangunan) tempat mengadili perkara: rumahnya terletak di depan kantor pengadilan negeri;
pengadilan agama badan peradilan khusus untuk orang yg beragama Islam yg memeriksa dan memutus perkara perdata tertentu sesuai dng peraturan perundang-undangan yg berlaku; pengadilan militer badan peradilan khusus yg berkuasa memeriksa dan memutus perkara tindak pidana yg dilakukan oleh anggotaTNI; pengadilan negeri badan peradilan pd tingkat pertama yg berkuasa mengadili semua perkara penyelewengan hukum dl daerah hukumnya; pengadilan tinggi badan yg berkuasa mengadili perkara banding yg berasal dr pengadilan negeri dl daerah hukumnya;
keadilan /ke·a·dil·an/ n sifat (perbuatan, perlakuan, dsb) yg adil: dia hanya mempertahankan hak dan keadilannya; Pemerintah menciptakan keadilan bagi masyarakat;
keadilan sosial kerja sama untuk menghasilkan masyarakat yg bersatu secara organis sehingga setiap anggota masyarakat memiliki kesempatan yg sama dannyata untuk tumbuh dan belajar hidup pd kemampuan aslinya;
berkeadilan /ber·ke·a·dil·an/ v mempunyai keadilan

Kata adil digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI makmur kalimat ke 2
makmur beras; 2 banyak penduduk dan sejahtera: pembangunan menuju masyarakat yg adil dan
Referensi dari KBBI perut kalimat ke 10
perut dikempiskan, tiba di mata dipicingkan, tiba di dada dibusungkan, pb perbuatan tidak adil (spt thd A bersikap keras, thd B bersikap lembut);
Referensi dari KBBI damba kalimat ke 3
men·dam·ba·kan v sangat menginginkan (merindukan, menghendaki): kita ~ masyarakat adil dan makmur;
Referensi dari KBBI lapah kalimat ke 3
hati gajah sama ~ , hati tuma (tungau) sama dicecah, pb laba atau rugi sama-sama dirasakan (dibagi secara adil)
Referensi dari KBBI klemensi kalimat ke 1
kle·men·si /kléménsi/ n kemurahan hati; kerahiman; kesediaan mengampuni atau memaafkan: pemerintah dituntut agar berlaku adil dan selalu terbuka hati memberi
Referensi dari KBBI sikap kalimat ke 5
sikap pemimpin-pemimpinnya yg kurang adil itu; 4 perilaku; gerak-gerik:
Referensi dari KBBI timpang kalimat ke 10
ke·tim·pang·an n 1 kepincangan: ada sedikit ~ dl laporan yg disampaikan itu; 2 cacat; cela; 3 hal yg tidak sebagaimana mestinya (spt tidak adil, tidak beres)
Referensi dari KBBI sandiwara kalimat ke 9
me·nyan·di·wa·ra·kan v 1 memainkan lakon: mereka sedang berlatih - cerita Lutung Kasarung; 2 mengarang lakon dr suatu cerita: pengarang itu sedang - cerita rakyat; 3 mempermainkan; memperolokkan: mereka hanya - keadaan yg dirasakannya kurang adil;
Referensi dari KBBI pancasila kalimat ke 1
Pan·ca·si·la n dasar negara serta falsafah bangsa dan negara Republik Indonesia yg terdiri atas lima sila, yaitu (1) Ketuhanan Yang Maha Esa, (2) Kemanusiaan yang adil dan beradab, (3) Persatuan Indonesia, (4) Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmah kebijaksanaan dalam permusyawaratan/ perwakilan, dan (5) Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
Referensi dari KBBI berontak kalimat ke 4
berontak krn merasa diperlakukan tidak adil;

Posisi kata adil di database KBBI Online

adiaktinik - adib - adibangkit - adibibit - adibintang - adiboga - adibusana - adicita - adidaya - adigang - adiguna - adigung - adik - adika - adikanda - adikara - adikarya - adikodrati - adikong - adiksi - adiktif - adikuasa - adil - adiluhung - adimarga - adinamia - adinda - ading - adipati - adipenghantar - adiposa - adipositas - adipura - adiraja - adiratna - adisi - adisional - adisiswa - aditama - aditif - aditokoh - adiwangsa - adiwarna - adiwidia - adjektif

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.538.745 Dokumen

140.130 Website

Pencarian Terakhir